Bek Muda MU Kecewa Dengan Perlakuan Van Gaal
Editor Bolanet | 21 Juli 2014 14:15
Pemain asal Belgia ini mengaku kecewa karena tidak dibawa serta dalam skuat yang dibawa Van Gaal dalam rangkaian kegiatan pramusim di Amerika Serikat. Vermijl mengakui bahwa perbincangan pertamanya dengan Van Gaal yang berujung penolakan telah membuatnya terpukul.
Sungguh kekecewaan yang sangat besar. Di bawah pelatih sebelumnya, saya bisa ikut berangkat. Van Gaal berbicara kepada saya pada hari Kamis dan mengatakan bahwa ia hanya akan membawa dua pemain di posisi yang sama dalam tur pramusim, Vermijl bercerita kepada Daily Express.
Dalam hal ini, saya tak dibawa karena sudah ada Rafael dan Chris Smalling di posisi bek kanan. Van Gaal berkata, ia bisa saja membawa saya tapi tak akan pernah menurunkan saya. Saya tak menyangka pertemuan pertama saya dengan Van Gaal berakhir seperti itu.
Vermijl bergabung dengan akademi United sejak didatangkan dari Standard Liege pada tahun 2010. Pada musim lalu, pemain berusia 22 tahun ini menjalani masa peminjaman yang cukup cemerlang dengan menjadi pemain reguler bersama NEC Nijmegen.
Sayangnya, performa tersebut masih belum cukup untuk membawanya menembus skuat utama dalam tur pramusim.[initial]
Baca Juga
- Yorke: Van Gaal Terbiasa Tangani Tim Nomor Satu
- Van Gaal Isyaratkan Revolusi MU Didominasi Darah Muda
- Neville: Shaw Tak Akan Langsung Sempurna
- MU Hentikan Perburuan Arturo Vidal
- Youngster Man City Yakin Van Gaal Cocok Untuk MU
- Tahun 2010, MU Lebih Pilih Beli Bebe Ketimbang James Rodriguez
- Neville Bantah MU Kemahalan Beli Shaw
- Van Gaal Kritik Fasilitas Latihan MU
- Rafael: Van Gaal Suka Pemain Cerdas
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
LATEST UPDATE
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







