Blind Sebut Memphis Depay Tak Punya Masalah Sikap
Editor Bolanet | 9 Maret 2016 11:08
Depay sejauh ini kesulitan untuk menyesuaikan diri dengan sepakbola Inggris, sejak dibeli dengan harga 25 juta poundsterling dari PSV di musim panas.
Namun Blind mengatakan bahwa kompatriotnya asal Belanda itu terus menunjukkan kerja keras di tiap sesi latihan di Carrington.
Ia sudah bekerja amat keras dan saya tahu betapa ia ingin menunjukkan kemampuan terbaiknya. Saya kira ia sudah banyak berkembang, ia adalah pemain yang hebat, dan juga seorang sosok yang luar biasa, tutur Blind pada Daily Express.
Saya kira dari sisi pribadi, ia membutuhkan waktu untuk beradaptasi dengan liga baru. Setiap pemain berbeda.
Saya berharap ia bermain bagus di beberapa laga berikutnya dan terus menunjukkan performa seperti yang ia tunjukkan ketika melawan FC Midtjylland. Saya kira bek lawan tidak senang bermain melawan dirinya kala itu. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
LATEST UPDATE
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







