Brendan Rodgers Masih Sesalkan Gol Liverpool Dianulir
Editor Bolanet | 4 November 2013 02:00
Pada pekan ke-10 Premier League kemarin, The Reds dipaksa mengakui keunggulan pemuncak klasemen dengan skor 0-2 di Emirates Stadium. Namun Rodgers tampaknya masih memendam penyesalan usai pertandingan tersebut.
Pada laga kemarin, Liverpool memang sempat menggetarkan jala Wojciech Szczesny lewat sontekan Henderson. Tetapi gol itu harus dianulir, karena wasit menilai quick free-kick yang dilakukan Luis Suarez sebelumnya tidak sah.
Meski sebelumnya mengakui permainan The Gunners lebih baik, namun Rodgers menganggap keputusan wasit kurang tepat. Pun begitu dengan penjelasan dari wasit keempat yang menurutnya cukup mengecewakan.
Itu adalah sebuah keputusan yang buruk. Saya pikir anda harusnya membiarkan pertandingan tetap berjalan. Jika itu memang aturannya, maka itu bukanlah aturan yang tepat, sesal Rodgers.
Berkat hasil tersebut, Liverpool masih belum beranjak dari posisi tiga klasemen, di bawah yang juga kehilangan poin di kandang Newcastle United. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 16:18
-
Liverpool Siapkan Tawaran 1,5 Triliun untuk Bek Tottenham sebagai Pengganti Van Dijk
Liga Inggris 19 Januari 2026, 15:52
LATEST UPDATE
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26







