Bruno Fernandes Puji Habis Youngster Manchester United Ini, Calon Bintang Masa Depan?
Serafin Unus Pasi | 6 Mei 2021 20:03
Bola.net - Sebuah pujian diberikan Bruno Fernandes terhadap Anthony Elanga. Ia menilai penyerang muda Manchester United itu bisa jadi bintang top di masa depan.
Elanga merupakan produk akademi Manchester United. Ia saat ini membela Tim U-23 Manchester United, di mana ia menjadi mesin gol andalan tim junior United itu.
Di awal pekan kemarin, Elanga mencetak dua gol saat MU U-23 menghajar Derby County U-23 dengan skor 6-2. Elanga berhasil menyumbangkan dua gol di laga ini sehingga ia dibawa Solskjaer ikut bertandang ke markas AS Roma.
Fernandes mengaku terkesan melihat performa Elanga. "Sejujurnya, dia [Elanga] telah menmbuat semua orang terkesan," buka Fernandes kepada laman resmi MU.
Baca komentar lengkap sang playmaker di bawah ini.
Paket Komplet
Fernandes menilai bahwa Elanga memiliki kemampuan di atas rata-rata.
Ia menyebut sang striker bisa menjadi andalan di lini serang MU di masa depan.
"Dia adalah anak yang sangat baik. Ia pandai membawa bola, dan ia bisa bermain dengan sama bagusnya dengan kedua kakinya,"
Bintang Masa Depan
Fernandes sendiri pada kesempatan ini memberikan petuah bagi Elanga.
Ia ingin sang striker muda tetap bekerja keras karena ia yakin sang striker bakal jadi pemain yang krusial bagi MU.
"Jika ia bisa terus fokus dengan apa yang ia kerjakana saat ini, maka saya yakin ia memiliki masa depan dengan kami," ujarnya.
Berpotensi Debut
Elanga berpotensi mendapatkan debutnya melawan AS Roma.
Pasalnya Manchester United akan menghadapi jadwal yang cukup padat, sementara stok striker mereka hanya ada Edinson Cavani.
(MUFC)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









