Conte Belum Percaya dengan Kemampuan Zouma
Rero Rivaldi | 4 Mei 2017 15:20
Bola.net - - Antonio Conte dikabarkan siap untuk melepas Kurt Zouma sebagai pemain pinjaman di musim panas.
Pemain Prancis sudah lama disebut akan segera hengkang dari Stamford Bridge karena ia sulit mendapatkan kesempatan bermain di tim utama The Blues.
Manchester United disebut tertarik untuk menampung pemain berusia 22 tahun, yang sebelumnya juga pernah merasakan sentuhan tangan Jose Mourinho di London Barat.
Dan menurut laporan yang diturunkan The Mirror, Conte ingin meminjamkan Zouma demi mencoba memperbaiki karirnya. Disebutkan bahwa pemain muda satu ini akan diperbolehkan untuk bergabung dengan tim Premier League lainnya.
Zouma sendiri gagal mendapatkan tempat di tim utama musim ini, usai ia baru pulih dari cedera ligamen parah yang ia alami musim lalu.
Laporan yang sama mengatakan bahwa The Blues cukup percaya diri dalam usaha mereka mendaratkan Virgil van Dijk dari Southampton.
Zouma akan mengikuti jejak John Terry, usai sang kapten sebelumnya memutuskan akan hengkang begitu kontraknya berakhir dan sekaligus mengakhiri 22 tahun perjalanannya di klub.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








