Conte Ingin Jegal Tuchel, Netizen: New Mourinho vs Wenger, Belajarlah dari Mou, Ten Hag Lebih Baik
Dimas Ardi Prasetya | 15 Agustus 2022 10:28
Bola.net - Perseteruan Antonio Conte dengan Thomas Tuchel tampaknya akan terus berlanjut meski laga Chelsea vs Tottenham berakhir.
Laga Chelsea vs Tottenham di pekan kedua Premier League 2022/2023 di Stamford Bridge, Minggu (14/08/2022) malam berlangsung sangat menarik.
Laga itu tak cuma menghasilkan empat gol. Tapi ada juga beberapa drama yang terjadi.
Salah satunya adalah soal perselisihan antara Antonio Conte melawan Thomas Tuchel. Mereka nyaris adu fisik usai laga babak kedua berakhir dan akhirnya dikartu merah oleh wasit.
Perselisihan itu tampaknya tak berhenti usai laga berakhir. Pasalnya Conte menyerang Tuchel via akun Istagramnya. Pria Italia itu mengatakan ia ingin menjegal sang lawan.
Apa tanggapan netizen soal unggahan Conte ini? SImak di bawah ini Bolaneters.
Conte Brilian!
Rivalitas Lucu
"Tuchel vs Conte berpotensi menjadi salah satu rivalitas manajerial paling lucu dalam sejarah sepak bola."
Belajarlah dari Mou
"Sudah waktunya bagi Tuchel untuk belajar beberapa pelajaran dari konferensi pers PL Mourinho dan mengangkat kembali skorsing pengaturan pertandingan Conte dan transplantasi rambutnya."
Ah Ga Asyik
"Itulah mengapa Pep adalah manajer terhebat sepanjang masa."
Besar Apanya?
The Don!
Conte Disiplinkan Tuchel
Yaa
Manajer Kebanggaan
Halu Nih?
"Ten Hag 10x Lebih Baik darinya."
Pahlawan Keyboard
"Jadi ketika dia memiliki kesempatan mengapa dia tidak melakukan apa-apa, kami menyebut pahlawan keyboard ini."
New Mourinho vs Wenger
Conte Bisa Menang lah
Kaya Masih Bocah
"Ia berusia sekitar 40 tahun berbicara seperti seorang remaja."
Tuchel Kelewatan
Selesaikan di Ring Tinju Aja
Pas Ketemu Lagi di Bulan Februari
(Twitter)
Jangan Lewatkan:
- Hasil Chelsea vs Tottenham: Skor 2-2
- Man of the Match Chelsea vs Tottenham: Reece James
- Highlights Premier League: Chelsea 2-2 Tottenham
- Rapor Pemain Chelsea yang Ditahan Imbang Tottenham: Reece James Bek Kanan Terbaik Kedua di Liga Ingg
- Welcome to Premier League! Baru Pekan Kedua, Tuchel vs Conte Sampai Diusir Wasit
- Rapor Skuat Tottenham Usai Gagalkan Kemenangan Chelsea: Harry Kane, From Zero to Hero
- Chelsea vs Tottenham: Kontroversi Wasit Anthony Taylor, Gol Kane Harusnya Gak Sah?!
- Kontroversi Wasit Anthony Taylor: Chelsea Rugi, Sebaiknya Gak Usah Lagi!
- VIDEO: 5 Momen Terbaik Chelsea vs Tottenham
- Laga Chelsea vs Tottenham Kelar, Perseteruan Tuchel vs Conte Masih Berlanjut!
- Romero Jambak Cucurella di laga Chelsea vs Tottenham, Netizen: Bukan yang Pertama, Wig Beneran? Penj
- 6 Pemain yang Pernah Tolak Tawaran Menggiurkan Chelsea, Salah Satunya Lionel Messi
- Pemenang dan Pecundang Chelsea 2-2 Tottenham: Son Buntu, Koulibaly Tangguh, dan Wasitnya?
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:45
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
LATEST UPDATE
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Menuju Piala Dunia 2026: Tiga Aturan Baru Disiapkan, VAR dan Timewasting Jadi Fokus
Piala Dunia 21 Januari 2026, 14:02
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







