Conte Usai Chelsea Dipecundangi Palace: Inilah Sepakbola
Afdholud Dzikry | 2 April 2017 01:33
Bola.net - - Pelatih Chelsea, Antonio Conte tampaknya memilih berbesar hati dan mengakui kekalahan timnya saat melawan Crystal Palace. Menurutnya, dalam sepakbola segalanya bisa terjadi.
Sebagaimana diketahui, Chelsea kalah secara mengejutkan saat melawan Crystal Palace di Stamford Bridge, Sabtu (1/4) malam. Sempat unggul lebih dahulu lewat gol Cesc Fabregas pada menit kelima, The Blues justru kebobolan dua gol balasan dengan cepat.
Pada menit kesembilan, Palace mampu menyamakan kedudukan lewat aksi dari Wilfried Zaha sebelum dua menit kemudian kebobolan lewat gol Christian Benteke.
Inilah sepakbola. Kami harus menerima hasil ini. Kami mencetak gol setelah lima menit dan kemudian kami kebobolan dua gol dalam beberapa menit. Ketika anda kebobolan gol dengan cara itu, anda harus memahami situasi dan membaik dari kesalahan semacam itu, ujarnya usai pertandingan.
Dalam setiap pertandingan di Inggris, segalanya bisa terjadi. Liga ini begitu kuat. Kami menghadapi sebuah tim hari ini yang dihuni para pemain kuat. Saya kira mereka telah menunjukkan bahwa mereka tim yang bagus, sambungnya.
Setelah mengomentari tentang kekalahan tersebut, pelatih asal Italia tersebut mengatakan bahwa timnya ingin segera melupakan hasil ini dan menatap pertandingan berikutnya melawan Manchester City.
Sekarang kami harus berpikir tentang pertandingan selanjutnya. Bila kami menang kami akan senang, tapi sekarang ini penting untuk fokus pada Manchester City, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bermodal Main 4 Bek, MU Diprediksi Bakal Tumbangkan Arsenal di Akhir Pekan Ini!
Liga Inggris 23 Januari 2026, 17:12
-
Manchester United Pilih Pemain Real Madrid Ini Sebagai Penerus Casemiro?
Liga Inggris 23 Januari 2026, 17:01
-
Waduh! Jamu MU, Satu Pemain Kunci Arsenal Ini bakal Absen?
Liga Inggris 23 Januari 2026, 16:51
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 24-27 Januari 2026
Liga Inggris 23 Januari 2026, 16:47
-
Saingi Liverpool, MU Juga Kejar Bintang Tottenham Ini
Liga Inggris 23 Januari 2026, 16:40
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bournemouth vs Liverpool 25 Januari 2026
Liga Inggris 23 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Inter vs Pisa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 23 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi BRI Super League: Malut United vs Persik Kediri 24 Januari 2026
Bola Indonesia 23 Januari 2026, 19:38
-
Prediksi Man City vs Wolves 24 Januari 2026
Liga Inggris 23 Januari 2026, 18:28
-
Prediksi Bayern vs Augsburg 24 Januari 2026
Bundesliga 23 Januari 2026, 18:01
-
Gelandang Timnas Jerman Ini jadi Kandidat Suksesor Casemiro di MU?
Liga Inggris 23 Januari 2026, 17:30
-
Baru Lima Bulan Bersama, Alejandro Garnacho Mau Cabut dari Chelsea?
Liga Inggris 23 Januari 2026, 17:20
-
Bermodal Main 4 Bek, MU Diprediksi Bakal Tumbangkan Arsenal di Akhir Pekan Ini!
Liga Inggris 23 Januari 2026, 17:12
-
Prediksi Auxerre vs PSG 24 Januari 2026
Liga Eropa Lain 23 Januari 2026, 17:06
-
Manchester United Pilih Pemain Real Madrid Ini Sebagai Penerus Casemiro?
Liga Inggris 23 Januari 2026, 17:01
-
Waduh! Jamu MU, Satu Pemain Kunci Arsenal Ini bakal Absen?
Liga Inggris 23 Januari 2026, 16:51
LATEST EDITORIAL
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06



