Dambakan Sentuhan Mourinho, Gelandang Kamerun Ingin ke Chelsea
Editor Bolanet | 24 Juni 2014 09:41
Pemain berusia 28 tahun ini secara terbuka menyatakan hasratnya untuk membela The Blues. Dengan kontrak bersama QPR yang akan habis musim panas ini, ia bisa pindah dengan cuma-cuma musim depan.
Impian saya adalah untuk dilatih seorang manajer seperti Mourinho, semoga hal itu bisa terwujud di masa yang akan datang, ungkap M'bia seperti dilansir Sky Sports Italia.
Saya ingin bermain di Liga Champions musim depan, namun saya juga ingin tetap di Sevilla karena mereka telah melakukan banyak hal bagi saya. Yang jelas saya ingin memenangkan sesuatu musim depan, mungkin Liga Champions, tapi saya tak tahu di mana.
Musim lalu M'bia menjadi bagian penting dalam skuat Sevilla yang menjuarai Liga Europa berkat dua golnya di semifinal melawan Valencia. Performa tersebut membuatnya dipanggil membela Kamerun di Piala Dunia 2014 kali ini.[initial]
Baca Juga
- Demi Courtois, Wilmots Sarankan Chelsea Jual Cech
- Berkat WhatsApp, Salah Akhirnya Gabung Chelsea
- Ballack: Terry Berutang Trofi Liga Champions Pada Saya
- Fabregas Pindah ke Chelsea, Legenda Arsenal Sedih
- Pindah ke Chelsea, Pogba Seret Chiellini dan Asamoah Ikut Serta
- Agen Callejon Buka Suara Soal Pendekatan Chelsea
- Beda Nasib Thorgan dan Eden Hazard Musim Depan
- Chelsea Siapkan 100 Juta Euro Demi Gaet 3 Bintang Atletico
- Hazard Masuk Agenda Transfer Valencia
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
LATEST UPDATE
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








