Data & Fakta Piala FA: Aston Villa vs Liverpool
Editor Bolanet | 18 April 2015 06:31
Laga itu menjadi laga yang penting bagi Liverpool. Sebab, semua penggawa The Reds berniat melaju ke final dan berharap bisa memberikan hadiah terakhir, yakni trofi juara bagi Steven Gerrard yang akan mengakhiri kebersamaannya bersama klub Merseyside tersebut. Namun, niatan itu akan coba digagalkan oleh Villa.
Sebelum laga tersebut dimulai, berikut kami sajikan sejumlah data dan fakta dari duel kedua klub tersebut.
Liverpool memenangi lima laga dari 10 pertemuan terakhir mereka dengan klub dari West Midlands tersebut. Sebaliknya, Villa hanya bisa memenangkan tiga di antaranya.
Salah satu dari tiga kemenangan itu terjadi pada September 2014 lalu, saat Villa masih ditangani Paul Lambert. Kala itu The Reds tumbang 0-1 di Anfield.
Liverpool tak pernah memenangkan semua laga mereka di Piala FA musim ini dengan margin lebih dari satu gol.
Steven Gerrard dan Philippe Coutinho adalah top skorer Liverpool di ajang ini. Dua-duanya sama-sama mengemas dua gol. Di kubu Villa top skor mereka, Scott Sinclair, juga mencetak dua gol.
Kedua gol yang bersarang di gawang The Villans sejauh ini di Piala FA terjadi di waktu tambahan babak kedua.
Villa hanya mampu mencatatkan dua clean sheet saja dari 20 laga terakhir mereka di Piala FA.
The Villans mampu melaju ke babak semifinal Piala FA sebanyak 20 kali sebelumnya. 10 laga dilalui dengan kemenangan dan 10 laga lagi dilalui dengan kekalahan.
Dari sembilan laga semifinal terakhir yang dilakoni oleh Villa, tujuh di antaranya berakhir dengan kekalahan.
Liverpool hanya kalah sekali dari sembilan laga semifinal terakhir mereka.
Liverpool dan Villa sebelumnya pernah bersua tiga kali di semifinal Piala FA. The Reds memenangkan dua di antaranya.
Total, Liverpool dan Villa bentrok sebanyak tujuh kali di ajang Piala FA. Pertemuan pertamanya di ajang tersebut dimenangkan oleh The Villans, sementara enam sisanya disapu bersih The Reds tanpa kebobolan satu gol sekalipun.
Christian Benteke mencetak delapan gol dari delapan laga terakhirnya bersama Villa di bawah asuhan Tim Sherwood.
[initial]
Baca Juga:
- Liverpool Tak Pedulikan Performa Apik Benteke dan Agbonlahor
- Rodgers Sebut Gerrard Siap Berlaga Kontra Villa
- Skrtel Tak Sabar Duel Dengan Benteke
- Berulah, Sterling Masih Dipercaya Rodgers Hadapi Villa
- Molby: Gerrard Harus Starter di Semi Final FA Cup
- Aldrige Minta Liverpool Mainkan Gerrard Lawan Villa
- Aldridge Minta Liverpool Matikan Benteke
- Hadapi Villa, Liverpool Diminta Mainkan Tiga Bek Lagi
- Lovren Yakin Liverpool Raih Hasil Positif Lawan Villa
- Keown Sebut Villa Mampu Jegal Liverpool
- Redknapp Minta Liverpool Fokus Incar Piala FA
- Sterling Bahagia Liverpool Tembus Semifinal FA Cup
- Borini Yakin Liverpool Bakal Juara Piala FA
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:52
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Liverpool Siapkan Tawaran 1,5 Triliun untuk Bek Tottenham sebagai Pengganti Van Dijk
Liga Inggris 19 Januari 2026, 15:52
LATEST UPDATE
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Menuju Piala Dunia 2026: Tiga Aturan Baru Disiapkan, VAR dan Timewasting Jadi Fokus
Piala Dunia 21 Januari 2026, 14:02
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





