De Gea Bantu Rojo Belajar Bahasa Inggris
Editor Bolanet | 26 Agustus 2014 00:24
- Kiper Manchester United David De Gea mengungkapkan bahwa dirinya akan berusaha membantu pemain baru Marcos Rojo beradaptasi di klub barunya. De Gea dengan senang hati akan membantu Rojo belajar bahasa Inggris.
Rojo memang masih belum bisa berbicara menggunakan bahasa Inggris. Ini merupakan pengalaman pertama bek asal Argentina tersebut merumput di kompetisi Premier League.
Sebelumnya De Gea sudah membantu Juan Mata dan Ander Herrera beradaptasi di United. Dan kini ia bersedia membantu Rojo.
Kami saling membantu. Tentu saja Juan dan Ander tapi sekarang dengan Rojo, dia sangat membutuhkan bantuan karena tak bisa berbicara bahasa Inggris sama sekali dan baru saja datang, ucap De Gea seperti dilansir Squawka.
Jadi kami akan berada di sekitar dia untuk menjadi penerjemah bila dia membutuhkan. Dia akan belajar dengan cepat dan semua akan baik-baik saja. Saya sudah bisa menguasainya dengan baik dan cukup percaya diri dengan bahasa Inggris saya sekarang.[initial]
(sqw/ada)
Rojo memang masih belum bisa berbicara menggunakan bahasa Inggris. Ini merupakan pengalaman pertama bek asal Argentina tersebut merumput di kompetisi Premier League.
Sebelumnya De Gea sudah membantu Juan Mata dan Ander Herrera beradaptasi di United. Dan kini ia bersedia membantu Rojo.
Kami saling membantu. Tentu saja Juan dan Ander tapi sekarang dengan Rojo, dia sangat membutuhkan bantuan karena tak bisa berbicara bahasa Inggris sama sekali dan baru saja datang, ucap De Gea seperti dilansir Squawka.
Jadi kami akan berada di sekitar dia untuk menjadi penerjemah bila dia membutuhkan. Dia akan belajar dengan cepat dan semua akan baik-baik saja. Saya sudah bisa menguasainya dengan baik dan cukup percaya diri dengan bahasa Inggris saya sekarang.[initial]
Baca Juga:
- Macheda Anggap Di Maria Akan Jadi Pembelian Terbaik MU
- Gabung United, Di Maria Berpotensi Rebut Posisi Juan Mata
- Inilah Alasan Van Gaal Pilih Januzaj Ketimbang Kagawa
- Di Maria Jalani Tes Medis di United Hari Ini
- Bisa Main di Banyak Posisi, Di Maria Dinilai Akan Sukses di United
- Nekat Tebus Mahal Di Maria, Wilkins Anggap MU Putus Asa
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
















