Eks Barcelona Ini Dukung Gerrard Jadi Manajer Liverpool
Dimas Ardi Prasetya | 31 Januari 2017 19:42
Bola.net - - Mantan penyerang , Luis Garcia, mendukung Steven Gerrard untuk jadi manajer Liverpool suatu saat nanti.
Gerrard memutuskan untuk gantung sepatu pada tahun 2016 lalu. Setelah itu ia mengisi hari-harinya berkumpul bersama keluarga dan menjadi komentator televisi.
Kapten terlama di sepanjang sejarah Liverpool tersebut kini kembali berkecimpung dalam lapangan hijau. Bukan sebagai pemain namun pelatih. Pekan lalu ia memang sudah resmi menjadi pelatih di akademi The Reds.
Meski karirnya sebagai pelatih masih seumur jagung, namun Garcia sudah memberikan dukungan pada Gerrard untuk jadi manajer skuat utama Liverpool dalam waktu beberapa tahun lagi.
Memiliki Stevie di akademi akan menjadi dorongan besar karena ia adalah karakter yang sangat penting bagi Liverpool, ujar Garcia pada 888sport.
Saya yakin semua orang di klub sangat senang dengan kehadirannya di sana dan saya tidak bisa melihat mengapa ia tidak akan menjadi manajer suatu hari nanti, serunya.
Ia mendapatkan lencana (kepelatihannya) dengan pemain muda. Kenapa tidak? Kita akan melihat dalam beberapa tahun, pertama sebagai asisten pelatih dan kemudian manajer. Kita sudah telah melihat itu sebelumnya, tandasnya.
Baca Juga:
- Gerrard: Liverpool Butuh Mane
- Gerrard: Gomez Punya Masa Depan Cerah di Liverpool
- Ferdinand: Pogba Menakutkan, Namun Belum Seperti Gerrard
- Gerrard Puji Magis Philippe Coutinho
- Gerrard Tegang Lakoni Profesi Pelatih
- Klopp Siap Bantu Gerrard Jadi Manajer Terbaik
- Gerrard Minta Fans Tetap Percaya Pada Klopp
- Gerrard: Liverpool Harus Coba Datangkan Van Dijk
- Gerrard Mulai Ragu Liverpool Bisa Juara
- Gerrard Resmi Kembali ke Liverpool
- Gerrard: Sturridge Tak Mau Jadi yang Ketiga di Liverpool
- Gerah Disebut Gagal di MU, Buttner Ejek Gerrard
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









