Gagal di Nottingham Forest, Chelsea Resmi Pulangkan Andrey Santos
Aga Deta | 4 Januari 2024 06:18
Bola.net - Chelsea resmi menarik kembali Andrey Santos dari masa peminjamannya di Nottingham Forest. Kiprah Andrey Santos di City Ground tidak berjalan dengan baik.
Setelah direkrut dari Vasco da Gama, Andrey Santos belum masuk skuad Mauricio Pochettino. Dia dipinjamkan ke Nottingham Forest pada Agustus 2023 lalu untuk menambah jam terbangnya.
Namun, Andrey Santos tidak mampu mencatatkan penampilan yang konsisten di Nottingham Forest. Pemain 19 tahun itu cuma berlaga dua kali selama paruh pertama musim ini.
Andrey Santos tampil dalam pertandingan melawan Burnley di Carabao Cup dan Liverpool pada ajang Premier League. Secara keseluruhan, dia hanya bermain 97 menit musim ini.
Chelsea Pulangkan Andrey Santos
Chelsea tidak terkesan dengan perlakukan Nottingham Forest kepada Andrey Santos. Karena itu, The Blues memutuskan untuk memulangkan sang pemain.
Andrey Santos sepertinya tidak akan kekurangan peminat setelah kembali ke Chelsea. Gelandang asal Brasil itu kabarnya diminati Crystal Palace dan Newcastle.
Sumber: Chelsea FC
Jadwal Pertandingan Chelsea Berikutnya
Pertandingan: Chelsea vs Preston North End
Kompetisi: FA Cup
Venue: Stamford Bridge
Hari: Minggu, 7 Januari 2024
Jam: 00.30 WIB
Klasemen Premier League 2023/2024
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wow! Luis Enrique Masuk Daftar Calon Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 14 Januari 2026, 16:08
-
Bagaimana Cara Chelsea Kalahkan Arsenal?
Liga Inggris 14 Januari 2026, 16:07
-
Chelsea vs Arsenal: Siapa Lebih Diunggulkan di Leg Pertama?
Liga Inggris 14 Januari 2026, 15:34
-
Seperti Apa Gaya Melatih Liam Rosenior? Begini Testimoni Liam Delap: Dia Brutal Sih!
Liga Inggris 14 Januari 2026, 15:30
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Chelsea: Gyokeres Jadi Andalan
Liga Inggris 14 Januari 2026, 15:20
LATEST UPDATE
-
Allegri Beri Sinyal Perubahan Taktik: Milan Tak Lagi Kaku Lawan Como?
Liga Italia 15 Januari 2026, 01:17
-
Jelang Como vs Milan, Allegri Pastikan Leao Fit dan Ungkap Nasib Fullkrug
Liga Italia 15 Januari 2026, 00:36
-
Bocoran FIFA Series 2026: Timnas Indonesia vs Bulgaria
Tim Nasional 14 Januari 2026, 22:59
-
BRI Super League: Brasil Dominasi Daftar Pencetak Gol Putaran Pertama
Bola Indonesia 14 Januari 2026, 21:22
-
Nonton Live Streaming Chelsea vs Arsenal di Vidio - Semifinal Carabao Cup 2025/2026
Liga Inggris 14 Januari 2026, 21:01
-
Timnas Indonesia, John Herdman, Harapan Fans, dan Luka yang Tersisa
Tim Nasional 14 Januari 2026, 21:00
-
Media Vietnam Mengulas Babak Baru Timnas Indonesia Bersama John Herdman
Tim Nasional 14 Januari 2026, 20:52
-
Live Streaming Chelsea vs Arsenal - Link Nonton Carabao Cup/EFL Cup di Vidio
Liga Inggris 14 Januari 2026, 20:00
-
Catat! Jadwal Drawing Piala AFF 2026 dan Ketahui Siapa Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 14 Januari 2026, 19:52
-
Live Streaming Inter vs Lecce - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 14 Januari 2026, 19:45
-
Cara Nonton First Fight Volume 2 Eksklusif Melalui Pay Per View di Vidio
Olahraga Lain-Lain 14 Januari 2026, 18:01
-
Saksikan Pay Per View First Fight Volume 2 di Vidio, 25 Januari 2026
Olahraga Lain-Lain 14 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain yang Bisa Dibeli Alvaro Arbeloa untuk Menyelamatkan Musim Real Madrid
Editorial 14 Januari 2026, 12:30
-
Para Pemain yang Pernah Membela Chelsea dan Arsenal
Editorial 14 Januari 2026, 11:48
-
Pemain yang Diuntungkan dan Dirugikan dari Pemecatan Xabi Alonso di Real Madrid
Editorial 13 Januari 2026, 13:45
-
5 Klub Potensial untuk Xabi Alonso Setelah Pergi dari Real Madrid
Editorial 13 Januari 2026, 13:22
-
Warisan Terakhir Ruben Amorim: 4 Nama Target yang Masih Bisa Direkrut MU
Editorial 12 Januari 2026, 15:17


