Gercep, Leicester City Coba Boyong Pemain MU Ini di Januari 2025
Serafin Unus Pasi | 3 Januari 2025 18:10
Bola.net - Ada manuver menarik dilakukan oleh Leicester City. The Foxes dilaporkan sedang mencoba merekrut salah satu bek milik Manchester United.
Leicester City saat ini sedang ditangani legenda MU, Ruud van Nistelrooy. Pelatih 48 tahun itu menerima pekerjaan tersebut usai didepak dari Manchester United di bulan November kemarin.
Perjalanan van Nistelrooy dan Leicester City tidak berjalan mulus. Mereka menelan sejumlah hasil yang kurang baik, sehingga sang pelatih ingin memperkuat timnya di musim dingin ini.
Dilansir Centre Devils, saat ini van Nistelrooy membuka komunikasi dengan MU. Ia berencana merekrut salah satu bek muda Manchester United di musim dingin ini.
Siapa pemain itu? Simak selengkapnya di bawah ini.
Incar Bek Muda

Menurut laporan tersebut, pemain yang diincar oleh van Nistelrooy adalah bek kiri milik MU, Harry Amass.
Van Nistelrooy sangat menyukai sang pemuda. Meski usianya masih 17 tahun, namun ia menunjukkan talenta yang luar biasa.
Pelatih asal Belanda itu meyakini sang bek akan memberikan dampak positif bagi timnya. Jadi ia ingin memboyongnya ke King Power Stadium.
Skema Peminjaman

Menurut laporan tersebut, Leicester City tidak langsung membeli Amass dari Manchester United.
Mereka dikabarkan ingin meminjam sang bek selama enam bulan. Karena sang bek masih minim pengalaman di level senior.
Nantinya performa sang bek akan dipantau, dan jika ia bisa menunjukkan penampilan yang apik dan konsisten maka The Foxes akan mencoba mempermanenkannya di musim panas nanti.
Beri Izin

Menurut laporan yang sama, Manchester United akan memberi lampu hijau bagi Leicester untuk meminjam sang bek.
Ini disebabkan Amass belum masuk dalam skema Ruben Amorim jadi mereka menilai sang bek bisa mendapatkan pengalaman yang berharga untuk perkembangan sang bek.
Klasemen Premier League
(Centre Devils)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bintang Real Madrid Ini Bakal Gantikan Casemiro di MU?
Liga Inggris 28 November 2025, 16:58
-
7 Gelandang Incaran Man United: Siapakah yang Bakal Merapat ke Old Trafford?
Liga Inggris 28 November 2025, 16:57
-
Kalah Maning! MU Diprediksi Tumbang di Kandang Crystal Palace
Liga Inggris 28 November 2025, 16:38
-
PSG Buyarkan Mimpi Barcelona untuk Permanenkan Marcus Rashford dari MU
Liga Inggris 28 November 2025, 16:13
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 29-30 November 2025
Liga Inggris 28 November 2025, 16:04
LATEST UPDATE
-
Prediksi Milan vs Lazio 30 November 2025
Liga Italia 29 November 2025, 03:45
-
Prediksi Juventus vs Cagliari 30 November 2025
Liga Italia 29 November 2025, 01:00
-
Prediksi Monaco vs PSG 29 November 2025
Liga Eropa Lain 29 November 2025, 00:00
-
Setelah Dikantongi Marc Cucurella, Hansi Flick Minta Lamine Yamal Segera Bangkit
Liga Spanyol 28 November 2025, 23:45
-
Prediksi Barcelona vs Alaves 29 November 2025
Liga Spanyol 28 November 2025, 23:15
-
Prediksi Man City vs Leeds United 29 November 2025
Liga Inggris 28 November 2025, 23:00
-
Manchester United Krisis Penyerang, Ruben Amorim Beri Update Cedera Matheus Cunha
Liga Inggris 28 November 2025, 22:34
-
Prediksi Bayern vs FC St. Pauli 29 November 2025
Bundesliga 28 November 2025, 22:30
-
Tak Jadi Kembali ke Juventus, Miralem Pjanic Putuskan Pensiun pada Usia 35 Tahun
Liga Italia 28 November 2025, 22:15
-
Cole Palmer Dipastikan Siap Main Lawan Arsenal
Liga Inggris 28 November 2025, 22:01
-
Hasil Latihan Formula 1 GP Qatar 2025: Oscar Piastri Tercepat, Asapi Lando Norris
Otomotif 28 November 2025, 21:49
-
Inter Tetap Percaya Penuh kepada Lautaro Martinez meski Sempat Ditarik Keluar Dua Kali
Liga Italia 28 November 2025, 21:41
LATEST EDITORIAL
-
5 Calon Pengganti Mohamed Salah yang Wajib Dipertimbangkan Liverpool Musim Panas Mendatang
Editorial 28 November 2025, 19:47
-
8 Pesepak Bola Kelas Dunia yang Pernah Terdegradasi: Ada Buffon, Carrick Hingga Owen
Editorial 28 November 2025, 19:29
-
8 Hal yang Harus Dilakukan Arne Slot Agar Tidak Dipecat Liverpool: Jangan Lupa Berdoa!
Editorial 28 November 2025, 15:55
-
Setelah Zirkzee Gagal Bersinar, 5 Striker Ini Layak Masuk Radar Manchester United
Editorial 27 November 2025, 22:12



