Gerrard Idamkan Duet Kembali Dengan Carragher di Liverpool
Editor Bolanet | 22 Maret 2016 08:15
Gerrard dan Carragher dianggap sebagai dua pemain terbaik Liverpool di era Premier League. Carragher sendiri merupakan wakil kapten selama 10 tahun dan juga pemain dengan penampilan terbanyak kedua di Liverpool sebelum memutuskan pensiun pada 2013 lalu.
Dan Gerrard memutuskan meninggalkan Anfield pada akhir musim lalu untuk memulai petualangan di Amerika Serikat bersama LA Galaxy.
Saya sudah banyak membayangkannya (kembali ke Liverpool). Pengetahuan Carragher tentang permainan luar biasa. Saya tahu waktu dan usaha yang ia korbankan untuk yang dia kerjakan saat ini. Dan juga betapa dia mencintai permainan ini saat saya bermain bersamanya, ujarnya.
Saya pikir kami akan bekerja untuk klub lagi di beberapa momen di sisa hidup kami. Kapan itu akan terjadi? Saya tak tahu. Apakah saya akan bekerja sama lagi dengan Carragher untuk Liverpool. Tentu saja, tanpa diragukan lagi, tapi itu adalah keputusan yang bukan saya yang memutuskan, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06














