Giggs Siap Tangani Wales atau MU
Editor Bolanet | 10 Oktober 2016 11:50
Mantan pemain Setan Merah dan legenda Wales itu sebelumnya gagal mendapatkan pekerjaan sebagai manajer Swansea, usai kalah bersaing dengan pria Amerika Serikat, Bob Bradley.
Giggs lantas mengatakan pada BBC: Menangani tim nasional adalah puncak dari karir anda, atau menukangi klub yang pernah anda bela, bagi saya itu Manchester United.
Apakah itu terjadi atau tidak, saya tidak tahu, namun anda harus selalu terbuka dengan kemungkinan tersebut.
Giggs juga mengungkap bahwa ia siap menangani tim dari divisi yang lebih rendah, selama klub yang menawarnya memiliki ambisi dan visi yang sama dengannya.
Sebagai seorang pemain, saya adalah seorang pemenang dan saya ingin melakukan hal yang sama sebagai manajer, tak peduli apakah itu di Championship atau di Premier League, saya tidak punya pilihan khusus. [initial]
(bbc/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






