Guardiola Tak Mainkan Toure Lagi kecuali Ada Permintaan Maaf
Editor Bolanet | 20 September 2016 21:18
Seperti yang diketahui, Guardiola mencoret nama Toure dari skuat Man City untuk menjalani laga Liga Champions di babak penyisihan grup. Keputusan itu kemudian menimbulkan reaksi dari Dimitri Seluk, agen Toure, dan mengatakan Guardiola telah merendahkan kliennya.
Pada laga melawan Bournemouth, Toure tak bisa bermain karena punya masalah dengan fisiknya. Saat menjalani laga EFL Cup lawan Swansea, Toure juga dipercaya tak akan diturunkan. Sebab, Guardiola ingin mendengar permintaan maaf dari agen Toure terlebih dahulu.
Sulit bagi saya tak membawanya dalam skuat Liga Champions. Tapi setelah itu, agennya berbicara seperti itu. Yaya dicoret, kecuali Dimitri Seluk berbicara pada media atau pada rekannya di media dan minta maaf pada Manchester City lebih dulu, kemudian para rekannya, lalu pada para pelatih, tuntut Guardiola seperti dikutip Daily Star.
Jika hal itu terjadi, Yaya akan kembali menjadi bagian dari tim ini dan akan punya kesempatan untuk bermain. Sebagai pelatih, saya tak bisa menerima ulah setiap agen ketika pemainnya tak bermain yang mengadu pada media dan berbicara.
Saya tahu betapa cinta Dimitri Seluk pada Yaya Toure. Jika ia cinta dengannya, tunjukkan pada saya permintaan maaf pada Manchester City atas apa yang dikatakan di media massa, papar Guardiola. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Solusi Krisis Lini Belakang, Man City Resmikan Marc Guehi Seharga 20 Juta
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:01
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
LATEST UPDATE
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Gagal Penalti tapi Cetak Brace, Nico Paz Jadi Mimpi Buruk Lazio di Olimpico
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:07
-
Solusi Krisis Lini Belakang, Man City Resmikan Marc Guehi Seharga 20 Juta
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:01
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26




