Harga Modric 45 Juta Pounds?
Editor Bolanet | 2 Juli 2012 05:30
Meskipun gagal mengantarkan negaranya untuk menjuarai Euro 2012, Modric tetap saja menjadi pemain yang diburu oleh klub besar di Eropa. Real Madrid, Manchester United, dan tengah dikabarkan sedang beradu cepat untuk mendapatkan tanda tangan pemain berkebangsaan Kroasia tersebut.
Pemain berusia 26 tahun ini memang menjadi pemain yang paling mengkilap di Kroasia pada gelaran Euro edisi tahun ini. Modric adalah pemain kunci sekaligus roh permainan anak asuh Slaven Bilic kala itu.
Akibat dari perburuan yang dilakukan oleh tim-tim besar Eropa tersebut, secara mengejutkan The Lilywhites langsung mematok harga fantastis untuk Modric. Mail on Sunday.mengabarkan bahwa pihak White Hart Lane memasang harga sebesar 45 juta Pounds.
Jika Spur memasang harga setinggi itu, bisa jadi ketiga tim yang sedang berebut tersebut akan mundur dalam perburuannya. Akan tetapi, jika menilik penampilan pemuda kelahiran Zadar, ini masih sangat mungkin untuk ketiganya mengeluarkan dana sebesar itu.
Meski demikian, pihak manajemen Tottenham masih belum ada yang memberikan konfirmasi terkait kabar tersebut. (tri/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Chelsea vs West Ham 1 Februari 2026
Liga Inggris 30 Januari 2026, 15:00
-
Roberto De Zerbi Ajukan Resign dari Marseille, Demi Latih MU?
Liga Inggris 30 Januari 2026, 14:52
-
Liverpool Naksir Van de Ven, Heskey: Rekrutan Hebat yang Sulit Didapat
Liga Inggris 30 Januari 2026, 14:49
-
Cari Winger Baru, MU Bakal Bajak Pemain Chelsea Ini?
Liga Inggris 30 Januari 2026, 14:35
-
Manchester United Pertimbangkan Angkut Pemain Everton Ini?
Liga Inggris 30 Januari 2026, 14:23
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Malut United vs Bhayangkara FC 31 Januari 2026
Bola Indonesia 30 Januari 2026, 18:43
-
Presiden Barcelona Amankan Dua Pemain La Masia: Tidak Dilepas!
Liga Spanyol 30 Januari 2026, 18:43
-
Prediksi BRI Super League: Persis vs Persib 31 Januari 2026
Bola Indonesia 30 Januari 2026, 18:39
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSBS Biak 31 Januari 2026
Bola Indonesia 30 Januari 2026, 18:33
-
Setelah Kalah Memalukan, Real Madrid Akui Masalah di Lini Tengah
Liga Spanyol 30 Januari 2026, 18:13
-
Usaha AC Milan Membuahkan Hasil, Jean-Philippe Mateta OTW ke San Siro
Liga Italia 30 Januari 2026, 17:53
-
Antonio Conte Terpukau Joao Pedro, Pemain yang Sebabkan Napoli Keok dari Chelsea
Liga Inggris 30 Januari 2026, 17:47
-
Satu Langkah Simpel untuk Cowok Aktif, Ini Rekomendasi Produk Sat-Set
Lain Lain 30 Januari 2026, 17:29
-
AC Milan Dapat Angin Segar: Leon Goretzka Bakal Angkat Kaki Dari Bayern
Liga Italia 30 Januari 2026, 17:23
-
Arsenal Terlalu Main Aman? Gelar Premier League Bisa Menjauh!
Liga Inggris 30 Januari 2026, 17:17
LATEST EDITORIAL
-
7 Klub yang Paling Berpeluang Merekrut Raheem Sterling Usai Berpisah dengan Chelsea
Editorial 30 Januari 2026, 13:06
-
7 Bintang Muda yang Mencuri Perhatian di Liga Champions 2025/26
Editorial 28 Januari 2026, 13:57
-
Arsenal di Ambang Sejarah Liga Champions, Mampukah Menyapu Bersih Fase Liga?
Editorial 28 Januari 2026, 13:46
-
5 Pemain yang Pernah Berseragam Borussia Dortmund dan Inter Milan
Editorial 27 Januari 2026, 16:30





