Hazard dan Costa Bakal Tinggalkan Chelsea
Rero Rivaldi | 11 April 2017 07:00
Bola.net - - Eden Hazard dan Diego Costa akan segera meninggalkan di musim panas, menurut laporan yang diturunkan The Sun.
Real Madrid dikabarkan semakin percaya diri untuk menembus jasa Hazard dengan menyiapkan dana 100 juta poundsterling di musim panas mendatang. Sementara Costa diklaim ingin meninggalkan Inggris untuk bergabung dengan tim Tiongkok.
Hazard sudah menunjukkan kebangkitan penampilan musim ini, usai sebelumnya terpuruk dan hanya mampu membawa Chelsea finish di peringkat 10. Namun di musim kali ini, winger Belgia kembali tampil bagus dan sukses mengantar The Blues duduk di peringkat satu dengan keunggulan tujuh angka, dengan tujuh laga tersisa.
Diego Costa juga memainkan peran yang tak kalah penting dengan Hazard. Namun demikian, penampilannya dianggap kian menurun sejak beredar kabar pada Januari lalu, yang mengatakan ia bertengkar dengan manajer Antonio Conte terkait rumor transfer Tiongkok.
Costa juga belakangan mengakui ia tidak terlalu betah tinggal di London, meski kerasan dengan atmosfer solid yang dimiliki Chelsea di ruang ganti.
Sepertinya Chelsea bakal sulit untuk melepas Hazard di musim panas nanti, namun mungkin lain halnya dengan Costa, yang posisinya mungkin bisa digantikan dengan pembelian Romelu Lukaku dari Everton.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









