Head to Head dan Statistik: Arsenal vs Luton Town
Gia Yuda Pradana | 3 April 2024 08:31
Bola.net - Arsenal akan menjamu Luton Town di pekan ke-31 Premier League 2023/2024. Pertandingan Arsenal vs Luton ini akan kick off Kamis, 4 April 2024, jam 01:30 WIB.
Pada pekan ke-15 musim ini, yang merupakan pertemuan perdana mereka di Premier League, Arsenal menang susah payah di kandang Luton.
Arsenal menang 4-3. Tiga gol Luton dicetak oleh Gabriel Osho menit 25, Elijah Adebayo menit 49, dan Ross Barkley menit 57. Empat gol Arsenal dicetak oleh Gabriel Martinelli menit 20, Gabriel Jesus menit 45, Kai Havertz menit 60, dan Declan Rice menit 90+7.
Catatan pertemuan di Premier League
Arsenal menang: 1
Seri: 0
Luton Town menang: 0.
Head to Head Arsenal vs Luton Town
Pertemuan sebelumnya
06-12-2023 Luton 3-4 Arsenal (Premier League).
5 pertandingan terakhir Arsenal (M-M-M-M-S)
25-02-24 Arsenal 4-1 Newcastle (Premier League)
05-03-24 Sheffield 0-6 Arsenal (Premier League)
10-03-24 Arsenal 2-1 Brentford (Premier League)
13-03-24 Arsenal 1-0 Porto (Liga Champions)
31-03-24 Man City 0-0 Arsenal (Premier League).
5 pertandingan terakhir Luton Town (K-S-K-S-K)
03-03-24 Luton 2-3 Aston Villa (Premier League)
09-03-24 Palace 1-1 Luton (Premier League)
14-03-24 Bournemouth 4-3 Luton (Premier League)
16-03-24 Luton 1-1 Forest (Premier League)
30-03-24 Tottenham 2-1 Luton (Premier League).
Statistik Arsenal vs Luton Town
- Arsenal menang 8 kali dan tak terkalahkan dalam 9 laga terakhir di Premier League (M8 S1 K0).
- Arsenal 4 kali clean sheet dalam 6 laga terakhir di Premier League.
- Arsenal selalu mencetak minimal 3 gol dalam 3 dari 4 laga kandang terakhir di Premier League.
- Arsenal selalu menang dalam 4 laga kandang terakhir di Premier League: 5-0 vs Palace, 3-1 vs Liverpool, 4-1 vs Newcastle, 2-1 vs Brentford.
- Luton baru menang 5 kali di Premier League musim ini (M5 S7 K18).
- Luton tanpa kemenangan dalam 9 laga terakhir di Premier League (M0 S3 K6).
- Luton selalu mencetak gol dalam 18 laga terakhir di Premier League.
- Luton selalu kalah dengan margin 1 gol dalam 2 laga tandang terakhir di Premier League: 3-4 vs Bournemouth, 1-2 vs Tottenham.
Klasemen Premier League
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Rapor Skuad Arsenal Usai Seri Lawan City: Saliba & Gabriel Bintang Lima, Saka & Jesus Cuma Dapet Capeknya
- Bikin Melempem di Etihad, Mikel Arteta Beberkan Kunci Sukses Arsenal Redam Manchester City
- Setelah Hampir 8 Tahun, Arsenal Akhirnya Enggak Kalah di Etihad Stadium
- Man City Selalu Cetak Gol dalam 57 Laga Kandang Beruntun ... Sampai Akhirnya Ketemu Arsenal
- Yang Tersisa dari Manchester City vs Arsenal: The Gunners Bikin The Citizens Mejan di Etihad
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 12:29 -
Arsenal Melaju Sempurna di Liga Champions: 3 Laga, 9 Poin, 8 Gol, dan 0 Kebobolan
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:04 -
Raja Spanyol! Arsenal Cetak Sejarah di Liga Champions Usai Gilas Atletico Madrid
Liga Champions 22 Oktober 2025, 09:20
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Chelsea vs Ajax Amsterdam - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:06 -
Link Live Streaming Real Madrid vs Juventus - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:05 -
Link Live Streaming Atalanta vs Slavia Praha - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:03 -
Link Live Streaming AS Monaco vs Tottenham - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:01 -
Persib Bandung vs Selangor FC: Jadwal, Jam Kick-off, Siaran TV, dan Link Streaming
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 23:27 -
Prediksi Nottingham Forest vs Porto 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 23:10 -
Dean Huijsen Beri Sinyal Comeback di El Clasico Kontra Barcelona
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 23:08 -
Jadwal Persib vs Selangor: Maung Bandung Siap Amankan Poin Penuh di Kandang
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 22:58 -
Hasil AFC Champions League Two: Tanpa Ronaldo, Al Nassr Tetap Perkasa di India
Asia 22 Oktober 2025, 22:57 -
Link Live Streaming Galatasaray vs Bodo/Glimt - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:47
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04