Herrera Berharap De Gea dan Mata Tak Pergi
Editor Bolanet | 1 Juni 2016 08:12
Dua nama pemain tersebut memang kerap menghiasi surat kabar Inggris belakangan ini. De Gea disebut masih masuk dalam radar transfer Real Madrid, yang hampir berhasil mendatangkannya di musim panas lalu jika tidak terkendala masalah administrasi.
Sementara Mata dikabarkan punya hubungan yang kurang baik dengan manajer anyar, Jose Mourinho, yang pernah menjualnya ke United ketika ia masih bermain di .
Namun Herrera lantas berharap agar kedua kompatriotnya itu tidak dilepas oleh Setan Merah di bursa nanti.
Dari semua pemain hebat yang ada, mereka adalah sosok yang terbaik. Tentu saja, saya ingin terus bertahan bersama mereka, karena mereka adalah kawan saya dan saya amat nyaman bersama dengan mereka, tutur Herrera pada Marca.
United sendiri baru saja memberikan kontrak baru pada pemain muda andalan mereka, Marcus Rashford. Klub dikabarkan akan mengambil langkah serupa untuk Cameron Borthwick Jackson dalam waktu dekat. [initial]
(mar/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Real Madrid vs Juventus 23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 22:29 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04 -
Apakah Arne Slot Akan Dipecat Liverpool?
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 21:25
LATEST UPDATE
-
Pengakuan Jujur Denzem Dumfries: Union SG Bikin Inter Milan Merana!
Liga Italia 22 Oktober 2025, 14:01 -
Dosa Finansial Ronaldo: Juventus Masih Bayar Mahal Kesalahan Empat Tahun Lalu
Liga Italia 22 Oktober 2025, 13:24 -
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 12:29 -
Hansi Flick Acungi Jempol Performa Marcus Rashford: Makin Hari, Makin Sip!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:49 -
Arsenal Melaju Sempurna di Liga Champions: 3 Laga, 9 Poin, 8 Gol, dan 0 Kebobolan
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:04 -
Catat Jadwal Europa Conference League 2025/26: Pekan Ke-2 Eksklusif di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 10:58 -
Jakarta jadi Kota Terbahagia ke-18 di Dunia, Begini Respons Pramono Anung
News 22 Oktober 2025, 10:58
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04