Hislop: Pogba Tak Beri Kontribusi Apapun Lawan Chelsea
Editor Bolanet | 25 Oktober 2016 08:55
Jose Mourinho kembali ke Stamford Bridge untuk kali pertama sejak ia dipecat pada Desember silam, usai pekan sebelumnya membantu United mencuri satu angka di markas Liverpool. Namun dalam 30 detik mereka sudah tertinggal via gol cepat Pedro Rodriguez.
Mereka akhirnya kalah 0-4 di pertandingan tersebut, dan United tampa menderita di sepanjang laga dengan penampilan yang jauh di bawah standar, terutama di lini belakang. Pogba sendiri tidak banyak menunjukkan aksi menarik di Stamford Bridge.
Jujur, Pogba terus jadi beban untuk Jose Mourinho. Ia memainkannya lebih maju sekarang, namun seperti yang kita katakan sejak musim panas, kita pikir dia lebih baik jika bermain di kiri. Ia bermain di tengah dan tidak memberikan kontribusi apapun di pertandingan, tutur Hislop di ESPN.
Zlatan Ibrahimovic sempat melakukan tandukan dan memberikan impak. Kesempatan seperti itu tidak sering datang, dan ketika anda tidak melakukannya di Manchester United, anda punya masalah. [initial]
(espn/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






