Inilah Pemain Terbaik Arsenal Musim Ini di Mata Wilshere
Editor Bolanet | 25 November 2013 13:07
Gelandang muda Jack Wilshere memuji performa striker Olivier Giroud sebagai faktor penting dari prestasi apik yang diraih oleh timnya. Tak tanggung-tanggung, Wilshere menyebut pria asal Prancis tersebut sebagai pemain Arsenal dengan penampilan terbaik musim ini.
Giroud tampil sangat impresif, terutama di awal musim saat semua pihak membicarakan kedatangan Luis Suarez untuk menggantikannya, ungkap gelandang 21 tahun tersebut.
Pemain di posisinya akan sangat kesulitan jika sampai kehilangan tempat di skuat utama. Namun ia menunjukkan karakter yang hebat, bagi saya ia adalah pemain terbaik kami musim ini.
Giroud menjadi pahlawan dengan memborong dua gol kemenangan atas The Saints akhir pekan lalu. Dengan tambahan dua gol tersebut, hingga kini eks penggawa tersebut telah mengemas tujuh gol di Premier League.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Klub Spanyol ini Ingin Boyong Joshua Zirkzee di Januari 2026?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 13:34
-
MU vs Brighton, Setan Merah Diprediksi Bakal Raih Kemenangan Ketiga Beruntun
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 13:14
-
MU Utus 'Agen Rahasia' untuk Boyong Carlos Baleba ke Old Trafford
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:36
-
Bukan Gelandang, MU Bakal Beli Striker Baru di Januari 2026
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:21
LATEST UPDATE
-
Prediksi Sassuolo vs AS Roma 26 Oktober 2025
Liga Italia 24 Oktober 2025, 17:53
-
Prediksi Aston Villa vs Manchester City 26 Oktober 2025
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 17:09
-
Manuver Baru Menkeu Purbaya: Rekrut 'Hacker' Perkuat Sistem Coretax
News 24 Oktober 2025, 16:56
-
Cara Cek BLT Kesra 2025 dengan Mudah: Panduan Lengkap Penerima dan Pendaftaran
News 24 Oktober 2025, 16:55
-
Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 16:46
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 16:44
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 16:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 24 Oktober 2025, 16:39
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 24 Oktober 2025, 16:37
-
Jadwal dan Nonton Liga Inggris 2025/26 Pekan ke-9: Tayang di Vidio
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 16:32
LATEST EDITORIAL
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56








