
Bola.net - Olivier Giroud tampil istimewa saat mencetak dua gol dan membawa Arsenal menang 2-0 atas Southampton di Emirates Stadium semalam (23/11). Usai mencetak gol, pemain asal Prancis tersebut melakukan selebrasi yang tidak biasa dengan menunjuk ke arah langit.
Ternyata ada arti spesial di balik selebrasi tersebut. Ditemui reporter usai laga, penyerang bernomor punggung 12 tersebut menyatakan bahwa gol yang dicetaknya ke gawang The Saints didedikasikan kepada sang kakek yang baru saja tiada.
"Dua hari sebelum laga, saya kehilangan kakek saya," kenang Giroud.
"Jadi saya sangat termotivasi untuk mempersembahkan gol-gol ini kepada beliau. Semoga kakek bangga melihat saya dari atas sana."
Tambahan dua gol tersebut menambah pundi-pundi gol pria 27 tahun tersebut menjadi tujuh untuk musim ini. Sebelumnya Giroud sempat mengalami paceklik gol dengan gagal membobol gawang lawan selama sebulan di Premier League. Catatan terakhirnya sebelum laga semalam adalah gol ke gawang Crystal Palace pada 26 Oktober lalu.[initial]
(mrr/mri)
Ternyata ada arti spesial di balik selebrasi tersebut. Ditemui reporter usai laga, penyerang bernomor punggung 12 tersebut menyatakan bahwa gol yang dicetaknya ke gawang The Saints didedikasikan kepada sang kakek yang baru saja tiada.
"Dua hari sebelum laga, saya kehilangan kakek saya," kenang Giroud.
"Jadi saya sangat termotivasi untuk mempersembahkan gol-gol ini kepada beliau. Semoga kakek bangga melihat saya dari atas sana."
Tambahan dua gol tersebut menambah pundi-pundi gol pria 27 tahun tersebut menjadi tujuh untuk musim ini. Sebelumnya Giroud sempat mengalami paceklik gol dengan gagal membobol gawang lawan selama sebulan di Premier League. Catatan terakhirnya sebelum laga semalam adalah gol ke gawang Crystal Palace pada 26 Oktober lalu.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 16:09Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
-
Liga Champions 21 Januari 2026 12:17Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
-
Liga Champions 21 Januari 2026 11:36 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 16:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:09 -
Liga Champions 21 Januari 2026 15:56 -
Liga Champions 21 Januari 2026 15:08 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 15:01 -
Liga Italia 21 Januari 2026 14:50
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478841/original/029387100_1768943182-AP26020727701192.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5080102/original/008701700_1736158590-20250106-Dapur_MBG-MER_2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478858/original/039728300_1768953282-vinicius-junior-alvaro-arbeloa-real-madrid.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479519/original/025905400_1768980854-1000939037.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479667/original/059620500_1768984877-Ketua_Ombudsman_Mokhammad_Najih_datangi_TPI_Bandara_Internasional_Soekarno-Hatta.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478835/original/044635200_1768940644-AP26020672864933.jpg)

