Jadwal Siaran Langsung Premier League di Mola TV Hari Ini, 15 Mei 2022
Aga Deta | 15 Mei 2022 08:00
Bola.net - Jadwal siaran langsung Liga Inggris di Mola TV hari ini, Minggu 15 Mei 2022. Siaran langsung pekan ke-37 Premier League di Mola TV hari ini termasuk pertandingan West Ham vs Manchester City.
Rangkaian pertandingan pekan ke-37 Liga Inggris akan dibuka oleh duel antara Tottenham vs Burnley. Kedua tim akan saling bentrok di Tottenham Hotspur Stadium pada jam 18:00 WIB.
Ada Empat pertandingan yang dijadwalkan kick-off jam 20:00 WIB. Empat pertandingan itu adalah West Ham vs Manchester City, Watford vs Leicester City, Wolverhampton vs Norwich City, Leeds United vs Brighton dan Aston Villa vs Crystal Palace.
Duel Everton vs Brentford di Goodison Park akan menutup jadwal Liga Inggris pekan ke-37 yang digelar hari ini. Kedua tim akan bertanding pada jam 22:30 WIB.
Simak jadwal lengkap pekan ke-37 Liga Inggris di bawah ini ya Bolaneters.
Minggu, 15 Mei 2022
- 18.00 WIB: Tottenham vs Burnley (Mola TV 1)
- 20.00 WIB: West Ham vs Manchester City (Mola TV 1)
- 20.00 WIB: Watford vs Leicester City (Mola TV 2)
- 20.00 WIB: Wolverhampton vs Norwich City (Mola TV)
- 20.00 WIB: Leeds United vs Brighton (Mola TV)
- 20.00 WIB: Aston Villa vs Crystal Palace (Mola TV)
- 22.30 WIB: Everton vs Brentford (Mola TV 1)
DISCLAIMER: Jadwal pertandingan dan siaran langsung dapat berubah sewaktu-waktu.
Klasemen Premier League
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 17-20 Januari 2026
Liga Inggris 19 Januari 2026, 08:50
-
Manchester United: Michael Carrick Ditunggu Ujian Sesungguhnya
Liga Inggris 19 Januari 2026, 08:00
LATEST UPDATE
-
Paul Scholes vs Lisandro Martinez Memanas, Sindiran Berlanjut Usai Derby Manchester
Liga Inggris 19 Januari 2026, 10:18
-
Jorge Martin Berpotensi Tetap Bela Aprilia di MotoGP 2027, Motor Terbaik Setelah Ducati
Otomotif 19 Januari 2026, 10:10
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 19 Januari 2026, 09:53
-
Kekalahan Perdana Barcelona dalam 12 Laga, Begini Komentar Hansi Flick
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 09:43
-
Sepatu Emas di Tengah Luka: Brahim Diaz Rajai Daftar Top Skor Piala Afrika 2025
Piala Dunia 19 Januari 2026, 09:20
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 08:52
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 17-20 Januari 2026
Liga Inggris 19 Januari 2026, 08:50
-
Persija dan Playmaker Brasil Sepakat Berpisah, Segera Bergabung dengan Arema FC
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 08:47
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 19 Januari 2026, 08:38
LATEST EDITORIAL
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26
-
5 Pemain yang Bisa Dibeli Alvaro Arbeloa untuk Menyelamatkan Musim Real Madrid
Editorial 14 Januari 2026, 12:30
-
Para Pemain yang Pernah Membela Chelsea dan Arsenal
Editorial 14 Januari 2026, 11:48






