Joey Barton: Everton Memalukan!
Afdholud Dzikry | 3 Oktober 2017 12:25
Bola.net - - Joey Barton mengatakan bahwa keputusan Everton melepas Romelu Lukaku dan tak mampu mencari pengganti untuk posisinya adalah memalukan.
Sebagaimana diketahui, Lukaku pindah ke Manchester United pada musim panas ini dengan biaya yang dilaporkan mencapai 75 juta poundsterling. Namun sejak itu The Toffees berjuang untuk mencetak gol dengan hanya mencetak empat gol dari tujuh pertandingan Premier League sejauh ini, dan membaut mereka hanya dua poin dari zona degradasi.
Dan Barton mengklaim bahwa seseorang di klub perlu bertanggung jawab untuk menginvestasikan sebagian besar uang transfer itu dengan cara mencari pengganti yang sepadan dengan Lukaku.
Bagaimana Everton menjual Lukaku dan tak ada seseorang pemain bernomor 9 masuk dan menggantikannya, ini hanya memalukan, ujarnya.
Seseorang di suatu tempat di dalam klub bersalah untuk itu. Apakah saya percaya itu Ronald Koeman? Tidak, bukan dia, karena dia jelas ditanya soal apa yang dia butuhkan sebelum bursa transfer ditutup dan dia menyoroti posisi itu. Saya benar-benar merasa kasihan pada Koeman karena tangannya terikat, sambungnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tak Kunjung Cetak Banyak Gol, Arsenal Dinilai Kemahalan Beli Gyokeres, Setuju Nggak?
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 10:41 -
Pesan Carragher pada Liverpool: Jangan Sampai Arsenal Juara!
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 10:28 -
Dilema Besar Arne Slot: Saatnya Coret Mohamed Salah atau Alexander Isak?
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 05:37
LATEST UPDATE
-
Ousmane Dembele Dukung Mbappe Raih Ballon dOr: Dia Layak Dapat!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 14:37 -
Pengakuan Jujur Denzem Dumfries: Union SG Bikin Inter Milan Merana!
Liga Italia 22 Oktober 2025, 14:01 -
Dosa Finansial Ronaldo: Juventus Masih Bayar Mahal Kesalahan Empat Tahun Lalu
Liga Italia 22 Oktober 2025, 13:24 -
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 12:29 -
Hansi Flick Acungi Jempol Performa Marcus Rashford: Makin Hari, Makin Sip!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:49
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04