Juventus Pertimbangkan Rekrut Stephan El Shaarawy
Serafin Unus Pasi | 10 September 2020 19:00
Bola.net - Juara bertahan Serie A, Juventus diberitakan punya target transfer baru di musim panas ini. Mereka tertarik merekrut Stephan El Shaarawy.
Juventus saat ini tengah mempersiapkan musim 2020/21. Mereka kini berada dalam pimpinan nahkoda baru, Andrea Pirlo yang menggantikan sosok Maurizio Sarri.
Pirlo diberitakan ingin menambah beberapa pemain di skuatnya. Terutama ia ingin menambah opsi lini serang mereka di musim panas nanti.
Telefoot mengklaim bahwa Pirlo punya satu nama yang ingin ia rekrut di musim panas ini. Ia tertarik memboyong Stephan El Shaarawy.
Mengapa Pirlo berminat merekrut eks AC Milan itu? Simak informasinya di bawah ini.
Pemain Serba Bisa
Menurut laporan tersebut, Pirlo sangat tertarik untuk memboyong El Shaarawy ke Turin.
Ia menyukai fleksibilitas pemain berdarah Mesir ini. Karena ia bisa bermain di beberapa posisi di sektor gelandang Serang.
Pirlo percaa El Shaarawy bisa menjadi tambahan yang bagus untuk Juventus di musim 2020/21.
Harga Terjangkau
Juventus juga tertarik merekrut El Shaarawy karena harganya yang terjangkau.
Sang pemuda saat ini membela klub asal Tiongkok, Shanghai Shenhua. Namun ia dikabarkan ingin kembali ke Italia musim depan.
El Shaarawy diberitakan bisa direkrut di kisaran angka 12 juta Euro saja di musim panas nanti, sehingga Juve mempertimbangkan merekrutnya.
Belanja Pemain
El Shaarawy diberitakan bukan satu-satunya pemain yang diincar Juventus di musim panas ini.
Juve diberitakan ingin merekrut beberapa pemain terutama striker tengah sebelum musim 2020/21 digulirkan.
(Telefoot)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
-
Vinicius Jr ke Chelsea? Mantan Pemain The Blues Anggap Itu Sekadar Khayalan
Liga Inggris 19 Januari 2026, 19:39
-
Bernabeu Memanas, Vinicius Jr Kirim Kode Kuat Siap Pergi dari Real Madrid
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 18:53
-
Di Bawah Thom Haye, Seberapa Mahal Nilai Layvin Kurzawa Dibanding Skuad Persib?
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 17:55
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 16:18
LATEST UPDATE
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26




