Kelas! John Terry Bantu Menyemangati Para Pemain Chelsea
Richard Andreas | 9 Maret 2018 11:00
Bola.net - - Mantan kapten Chelsea, John Terry, menunjukkan sikap terpuji pada tim yang sudah dibelanya selama bertahun-tahun itu. Betapa tidak, Terry yang saat ini bermain di Aston Villa, meluangkan waktunya untuk mendatangi sesi latihan Chelsea, dia pun mendapat sambutan hangat dari Antonio Conte dan para pemain.
Legenda the blues yang sudah memenangkan 15 trofi mayor dalam 717 penampilannya bersama Chelsea, melihat dan mendukung Antonio Conte pada sesi latihan itu. Dia terlihat mengobrol akrab dengan pelatih Italia tersebut saat para pemain menjalani latihan kecepatan.
Dia pun terlihat tertawa dan bercanda dengan Conte dan asistennya, Carlo Cudicini, yang juga pernah bermain bersama Terry selama sembilan tahun.
Aksi Terry itu pun mendapat pujian dari banyak pihak. Hal itu membuktikan bahwa hatinya masih ada di Chelsea dan siap mendukung klub tersebut kapanpun.
Khususnya saat Chelsea melawat ke markas Barcelona pada leg kedua 16 besar Liga Champions musim depan, dukungan seperti yang dilakukan Terry memang sangat dibutuhkan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Transfer Panas! Chelsea Siap Jual Palmer, Man United Siap Beli Dengan Dana Jumbo!
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:59
-
Charlton vs Chelsea: Rating Pemain The Blues usai Menang Telak di Piala FA
Liga Inggris 11 Januari 2026, 06:36
-
Man of the Match Charlton vs Chelsea: Tosin Adarabioyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 05:47
-
Live Streaming Charlton vs Chelsea - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 20:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi Chelsea vs Arsenal 15 Januari 2026
Liga Inggris 14 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Albacete vs Real Madrid 15 Januari 2026
Liga Spanyol 14 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Inter vs Lecce 15 Januari 2026
Liga Italia 14 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Koln vs Bayern 15 Januari 2026
Bundesliga 14 Januari 2026, 02:30
-
Liverpool Dihantam Cedera, Tapi Ogah Belanja Januari 2026 Ini
Liga Inggris 14 Januari 2026, 02:12
-
AC Milan Buang-buang Peluang Lawan Fiorentina, Fullkrug pun Kecewa
Liga Italia 14 Januari 2026, 01:32
-
AC Milan, Bersabarlah dengan Ardon Jashari
Liga Italia 14 Januari 2026, 01:00
-
Apa Kabar Kondisi Rio Ngumoha Usai Tampil di Laga Liverpool vs Barnsley?
Liga Inggris 14 Januari 2026, 00:44
-
Prediksi Napoli vs Parma 15 Januari 2026
Liga Italia 14 Januari 2026, 00:30
-
Mempertanyakan Efektivitas 3-5-2 AC Milan
Liga Italia 14 Januari 2026, 00:10
-
Jejak Jose Mourinho di Balik Sosok Alvaro Arbeloa Sang Pelatih Real Madrid
Liga Spanyol 13 Januari 2026, 22:48
LATEST EDITORIAL
-
Pemain yang Diuntungkan dan Dirugikan dari Pemecatan Xabi Alonso di Real Madrid
Editorial 13 Januari 2026, 13:45
-
5 Klub Potensial untuk Xabi Alonso Setelah Pergi dari Real Madrid
Editorial 13 Januari 2026, 13:22
-
Warisan Terakhir Ruben Amorim: 4 Nama Target yang Masih Bisa Direkrut MU
Editorial 12 Januari 2026, 15:17
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22



