Klopp: Banyak Pemain Yang Kesulitan di Chelsea
Heri | 18 Juli 2017 05:19
Bola.net - - Jurgen Klopp mengaku tidak khawatir dengan masa lalu Mohamed Salah yang mengalami kesulitan di . Pelatih itu mengatakan bahwa ada banyak pemain yang mengalami kesulitan setelah bergabung dengan Chelsea.
Liverpool memang sudah membeli Salah dari AS Roma dengan biaya 36 juta pound musim panas ini. Salah bukan sosok baru di Premier League karena sebelumnya sudah pernah bermain bagi Chelsea.
Pada 2013, Liverpool sudah hampir mendapatkan Salah namun Chelsea membajak transfer itu dan Salah pun bergabung ke Stamford Bridge pada Januari 2014. Namun karier Salah bersama The Blues tidak berjalan seperti yang diharapkan sehingga ia dipinjamkan ke Fiorentina dan Roma sebelum akhirnya bergabung secara permanen ke Giallorossi.
Klopp tidak merasa risau dengan masa sulit Salah di Inggris bersama Chelsea. Pasalnya, ada banyak pemain bagus yang mengalami kesulitan ketika masih bersama Chelsea.
Banyak pemain yang mengalami kesulitan ketika berada di Chelsea. Kevin De Bruyne adalah salah satunya. Satu-satunya yang kami abaikan saat membeli Salah adalah masa lalunya bersama Chelsea, terang Klopp kepada The Telegraph.
Klopp menambahkan pengalaman pertamanya menghadapi Salah sebagai lawan. Kala itu Klopp masih menjadi pelatih Borussia Dortmund dan Salah masih bermain bagi FC Basel.
Saat dia masih di Basel, saya menghadapinya bersama Dortmund. Ketika itu kami tidak tahu siapa Salah. Kami benar-benar terkejut, penampilannya sulit dipercaya. Saat saya meminta klub untuk membelinya, dia sudah bergabung ke Chelsea. Dia kesulitan di Chelsea karena bergabung terlalu awal.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Anfield Mulai Hilang Kesabaran: Arne Slot Dikecam Usai Liverpool Ditahan Burnley
Liga Inggris 19 Januari 2026, 13:57
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 17-20 Januari 2026
Liga Inggris 19 Januari 2026, 08:50
-
Proses Adaptasi di Chelsea Berjalan Cepat
Liga Inggris 19 Januari 2026, 07:00
LATEST UPDATE
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
-
Rahasia Carrick Bisa Bawa MU Kalahkan Manchester City: Ubah Pola Latihan Setan Merah
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:30
-
Madrid vs Monaco: Arbeloa Pasang Target 8 Besar UCL dan Misi Damai dengan Suporter
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:22
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Real Madrid vs Monaco, Mbappe: Terima Kasih Mantan, Tapi Madrid Wajib Menang!
Liga Champions 20 Januari 2026, 09:50
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26






