Koke dan Luis Girang Sambut Kembalinya Diego Costa
Rero Rivaldi | 22 September 2017 14:20
Bola.net - - Dua pemain Atletico Madrid, dan Filipe Luis, mengaku senang usai mendengar Diego Costa akan kembali ke klub.
Costa sempat memutuskan bertahan di Brasil dan tak kembali ke untuk mengikuti latihan pra-musim, usai manajer Antonio Conte mengatakan bahwa ia takkan menjadi bagian dari rencana utamanya musim depan.
Costa mengatakan bahwa ia takkan kembali bermain kecuali bisa kembali membela tim lamanya, Atletico Madrid.
Dan belum lama ini, pengumpul 20 gol di Premier League 16/17 tersebut mendapatkan keinginannya usai Chelsea mengkonfirmasi akan melepasnya ke Atletico.
Luis kemudian mengatakan di AS: Saya bangga dengan upaya yang kami lakukan untuk mendatangkan lagi satu dari tiga striker terbaik dunia. Dia datang ke sini untuk bertarung, membuat kami menjadi lebih baik. Saya senang kawan saya akan kembali.
Koke juga mengaku senang dengan kembalinya Costa dan berbicara soal pentingnya peran sang pemain di tim.
Kami semua amat bahagia, kami tahu apa yang sudah ia lakukan untuk kami sebelumnya dan dia adalah sosok yang amat penting, tuturnya.
Dia tahu bahwa ada kompetisi dan dia harus memenangkan tempatnya dan itu akan bagus untuk tim secara keseluruhan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tiga Kekalahan Beruntun, Van Dijk Tetap Percaya Liverpool Bisa Bangkit
Liga Inggris 7 Oktober 2025, 15:36 -
Barcelona Kehilangan Pemain yang Mampu Memberi Denyut Kehidupan di Lapangan
Liga Spanyol 7 Oktober 2025, 15:31 -
Laris! Klub Ronaldo dan Satu Klub Arab Saudi Berminat Pada Harry Maguire
Liga Inggris 7 Oktober 2025, 15:11 -
Legenda MU Pilih Tonali Ketimbang Rice dan Caicedo, Ini Alasannya
Liga Inggris 7 Oktober 2025, 14:58
LATEST UPDATE
-
Media Arab Saudi 'Kuliti' Revolusi Taktik Patrick Kluivert di Timnas Indonesia!
Tim Nasional 8 Oktober 2025, 12:10 -
3 Pemain Arab Saudi yang Wajib Diwaspadai apabila Timnas Indonesia Ingin Menang
Tim Nasional 8 Oktober 2025, 11:03 -
Timnas Indonesia vs Timnas Arab Saudi: Siapa Saja yang Bakal Absen?
Tim Nasional 8 Oktober 2025, 10:55 -
Jangan Dibiarkan Lepas! Timnas Indonesia Harus Matikan 3 Pemain Arab Saudi Ini
Tim Nasional 8 Oktober 2025, 10:48 -
Perbandingan Nilai Pasar Timnas Indonesia vs Arab Saudi: Tipis Tapi Menarik!
Tim Nasional 8 Oktober 2025, 10:47 -
Menkeu Purbaya Jawab Usulan Gaji PNS Daerah Ditanggung Pusat
News 8 Oktober 2025, 10:45
LATEST EDITORIAL
-
6 Pemain yang Lebih Sering Cetak Hat-trick dari Messi dan Ronaldo
Editorial 8 Oktober 2025, 11:54 -
5 Pemain Premier League yang Mulai Musim 2025/26 dengan Performa Memukau
Editorial 7 Oktober 2025, 14:43 -
5 Pemain Premier League yang Belum Kembali ke Performa Terbaiknya
Editorial 7 Oktober 2025, 14:13 -
5 Pemain Crystal Palace yang Bisa Ikut Oliver Glasner Jika Gabung Manchester United
Editorial 7 Oktober 2025, 13:20