Kokoh di Puncak Klasemen, De Bruyne Harap City Terus Fokus
Rero Rivaldi | 20 November 2017 07:20
Bola.net - - Kevin de Bruyne berharap Manchester City terus menjaga fokus permainan mereka di atas lapangan, meski kini masih unggul cukup jauh di puncak klasemen Premier League.
The Citizens kembali sukses meraup tiga angka di laga lanjutan liga domestik pekan lalu. Tim asuhan Josep Guardiola itu menundukkan Leicester City dengan skor 2-0.
Gol kemenangan skuat Manchester Biru dibuat oleh Gabriel Jesus lewat kerja sama tim yang apik, dan juga tendangan jarak jauh mematikan De Bruyne.
City untuk sementara ini masih unggul delapan angka dari Manchester United, yang sukses menghempaskan Newcastle di Old Trafford pada Sabtu lalu.
Saya senang kami punya keunggulan yang setara dengan tiga pertandingan, tutur De Bruyne menurut Goal International. Saya ingin ada di posisi ini, namun yang terpenting adalah sekarang kami hanya perlu melihat diri sendiri dan kami tidak perlu - seperti tahun lalu - melihat tim lain.
Dengan menjaga fokus pada diri sendiri, kami akan sibuk memenangkan pertandingan dan tidak memikirkan apa yang terjadi dengan tim lainnya. Kami akan terus memberi tekanan pada tim lainnya.
Untuk saat ini kami mampu mengatasi semuanya dengan baik.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 16:18
-
Liverpool Siapkan Tawaran 1,5 Triliun untuk Bek Tottenham sebagai Pengganti Van Dijk
Liga Inggris 19 Januari 2026, 15:52
-
Tidak Ada Waktu untuk Larut dalam Kekecewaan, Arsenal!
Liga Inggris 19 Januari 2026, 15:33
LATEST UPDATE
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
-
Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:54
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Indonesia Masters 2026
Bulu Tangkis 19 Januari 2026, 20:30
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:22
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26







