Lagi, Mourinho Sebut Pemain Ini Tidak Punya Masa Depan di MU
Serafin Unus Pasi | 19 Maret 2018 10:31
Bola.net - - Sebuah kejadian tidak menyenangkan kembali terjadi di Manchester United. Pelatih mereka, Jose Mourinho dikabarkan kembali berseteru dengan salah satu pemainnya, Luke Shaw.
Semenjak Jose Mourinho menjadi manajer MU, ia memang kerap terlibat perseteruan dengan Luke Shaw. Bek berusia 22 tahun itu kerap dikritik karena permainannya yang kerap angin-anginan.
Sang pemain kembali mendapat kritikan Mourinho pada akhir pekan lalu. Sang pemain disebut bermain sangat buruk saat pertandingan melawan Brighton, alhasil ia harus ditarik keluar setelah jeda.
Menurut laporan yang dilansir The Sun, Mourinho kembali melanjutkan kritikannya seusai pertandingan. Pada kesempatan itu, Mourinho merasa kecewa karena sang pemain tidak mengikuti arahan taktiknya.
Ujung dari kritikan Mourinho itu adalah ia menyebut ia sudah tidak bisa mempercayai Shaw lagi. Oleh karenanya ia mempersilahkan sang pemain untuk pergi dari Old Trafford di musim panas nanti.
Mourinho sendiri dikabarkan akan memasukan nama eks Southampton itu ke daftar jual timnya. Ia siap mendengarkan tawaran yang masuk bagi siapa saja yang menawarkan uang dengan jumlah yang besar.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
LATEST UPDATE
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







