Lah? Arsenal Batal Rekrut Mikel Merino?
Serafin Unus Pasi | 6 Agustus 2024 19:01
Bola.net - Ada kabar mengejutkan datang dari Arsenal. Klub asal London Utara itu dilaporkan mulai ragu untuk merekrut Mikel Merino dari Real Sociedad.
Di musim panas ini, Arsenal berencana untuk merekrut gelandang baru di musim panas ini. The Gunners butuh pemain baru di lini tengah mereka setelah mereka dirumorkan akan berpisah dengan Thomas Partey.
Saat ini ada satu nama yang dilaporkan jadi incaran Arsenal. Mereka berminat untuk memboyong gelandang pemenang Euro 2024, Mikel Merino.
Namun dilansir Football London, transfer ini terancam gagal terjadi. Karena ada sejumlah petinggi Arsenal yang kurang sreg untuk merekrut Merino di musim panas ini.
Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Umur Ketuaan

Menurut laporan tersebut, sejumlah petinggi Arsenal dilaporkan ragu untuk merekrut Merino karena usianya yang sudah tidak muda lagi.
Merino saat ini sudah berusia 28 tahun. Ia dianggap sudah berada di puncak performanya dan dalam beberapa tahun mendatang performanya bakal menurun.
Itulah mengapa mereka mulai ragu apakah transfer ini bakal bagus untuk Arsenal.
Diperjuangkan Edu

Namun laporan itu mengklaim bahwa Edu saat ini sedang mencoba meyakinkan para petinggi Arsenal itu untuk memberikan lampu hijau untuk transfer Merino.
Ia merasa Merino adalah kepingan yang sempurna untuk lini tengah Arsenal. Sang gelandang diyakini bisa memberikan dimensi baru untuk lini tengah Arsenal.
Apalagi Merino pernah bermain di Premier League bersama Newcastle. Jadi proses adaptasinya diyakini tidak akan mengalami masalah.
Mahar Transfer

Kontrak Merino di Real Sociedad sendiri akan berakhir pada tahun 2025 mendatang. Alhasil mahar transfer sang gelandang dilaporkan tidak terlalu tinggi.
La Real dilaporkan menginginkan sekitar 30 juta Euro untuk jasa pemain Timnas Spanyol tersebut.
Klasemen Premier League
(Football London)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Transfer Panas! Chelsea Siap Jual Palmer, Man United Siap Beli Dengan Dana Jumbo!
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:59
LATEST UPDATE
-
Prediksi PSG vs Paris FC 13 Januari 2026
Liga Eropa Lain 12 Januari 2026, 03:10
-
Skor Barcelona vs Real Madrid: Serunya El Clasico, Babak Pertama Berakhir 2-2
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 03:00
-
Hasil Thailand U-23 vs Irak U-23: Skor 1-1, Gol Menit 85 Selamatkan Gajah Perang!
Asia 12 Januari 2026, 02:51
-
Prediksi Juventus vs Cremonese 13 Januari 2026
Liga Italia 12 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Liverpool vs Barnsley 13 Januari 2026
Liga Inggris 12 Januari 2026, 02:45
-
Hasil Bayern vs Wolfsburg: Luis Diaz dan Olise Bersinar, Die Roten Pesta 8 Gol!
Bundesliga 12 Januari 2026, 02:29
-
Hasil Monchengladbach vs Augsburg: Kevin Diks Cetak Gol, Tuan Rumah Pesta 4-0
Bundesliga 12 Januari 2026, 02:08
-
Hasil Man Utd vs Brighton: Welbeck Cetak Gol Lagi, MU Tersingkir dari Piala FA
Liga Inggris 12 Januari 2026, 01:56
-
Tempat Menonton Barcelona vs Real Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 01:46
-
Nonton Live Streaming Barcelona vs Real Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 01:36
-
Jadwal Siaran Langsung Final Piala Super Spanyol 2026: Barcelona vs Real Madrid
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 01:31
-
Man of the Match Portsmouth vs Arsenal: Gabriel Martinelli
Liga Inggris 11 Januari 2026, 23:35
-
Man of the Match Fiorentina vs Milan: Dodo
Liga Italia 11 Januari 2026, 23:24
-
Hasil Portsmouth vs Arsenal: Gabriel Martinelli Hattrick, The Gunners Menang 4-1
Liga Inggris 11 Januari 2026, 22:53
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52




