Link Live Streaming Arsenal vs Chelsea Hari Ini, Rabu 3 Mei 2023
Aga Deta | 2 Mei 2023 23:00
Bola.net - Arsenal akan menjamu Chelsea di Emirates Stadium pada laga pekan ke-34 Premier League 2022/2023, Rabu (3/5/2023) dini hari WIB. Pertandingan ini bisa disaksikan via layanan live streaming di Vidio.
Harapan Arsenal untuk jadi juara jadi semakin tipis setelah kalah 1-4 dari Manchester City pada laga terakhirnya. Bagi mereka, Derby London kontra Chelsea nanti adalah laga yang harus dimenangi supaya kans menjuarai Premier League untuk pertama kalinya sejak 2003/2004 tetap terjaga.
Lupakan kekalahan tersebut, lalu fokus pada Chelsea. Itulah yang perlu dilakukan Arsenal saat ini.
Peluang Arsenal untuk mengalahkan Chelsea bisa dibilang sangat terbuka. Pasalnya, bersama pelatih interim Frank Lampard, Chelsea terus menelan kekalahan demi kekalahan.
Dalam lima laga bersama Lampard sejauh ini, Chelsea selalu kalah. Dalam lima laga itu, Chelsea cuma mampu mencetak total satu gol, sedangkan gawang mereka kebobolan sembilan.
Terakhir, menjamu Brentford di Stamford Bridge, Chelsea kalah 0-2. Dengan form seperti ini, ditambah potensi hilangnya beberapa pemain akibat cedera, rasanya sulit mengharapkan Chelsea untuk meraih setidaknya satu poin di markas Arsenal.
Jadwal dan Link Live Streaming

Arsenal vs Chelsea
Stadion Emirates
Rabu, 3 Mei 2023
02.00 WIB
Siaran langsung: SCTV
Live streaming: Vidio
Link streaming: Klik tautan ini
Prediksi Starting XI

Arsenal (4-3-3): Ramsdale; Zinchenko, Magalhaes, Holding, White; Xhaka, Partey, Odegaard; Martinelli, Jesus, Saka.
Pelatih: Mikel Arteta.
Info skuad: Tomiyasu (cedera), Elneny (cedera), Saliba (cedera).
Chelsea (3-4-2-1): Kepa; Chalobah, Silva, Fofana; Chilwell, Enzo Fernandez, Kovacic, Azipilicueta; Gallagher, Mudryk; Sterling.
Pelatih: Frank Lampard.
Info skuad: James (cedera), Mount (cedera), Broja (cedera), Cucurella (cedera), Koulibaly (meragukan), Havertz (meragukan).
Head to Head

Head to head di Premier League
Arsenal menang: 24
Seri: 17
Chelsea menang: 20.
5 Pertemuan Terakhir
06-11-2022 Chelsea 0-1 Arsenal (EPL)
21-04-2022 Chelsea 2-4 Arsenal (EPL)
22-08-2021 Arsenal 0-2 Chelsea (EPL)
13-05-2021 Chelsea 0-1 Arsenal (EPL)
27-12-2020 Arsenal 3-1 Chelsea (EPL).
5 Pertandingan Terakhir Arsenal (M-S-S-S-K)
01-04-23 Arsenal 4-1 Leeds (EPL)
09-04-23 Liverpool 2-2 Arsenal (EPL)
16-04-23 West Ham 2-2 Arsenal (EPL)
22-04-23 Arsenal 3-3 Southampton (EPL)
27-04-23 Man City 4-1 Arsenal (EPL).
5 Pertandingan Terakhir Chelsea (K-K-K-K-K)
08-04-23 Wolverhampton 1-0 Chelsea (EPL)
13-04-23 Madrid 2-0 Chelsea (UCL)
15-04-23 Chelsea 1-2 Brighton (EPL)
19-04-23 Chelsea 0-2 Madrid (UCL)
27-04-23 Chelsea 0-2 Brentford (EPL).
Hasil dan Jadwal Lengkap Premier League 2022/2023 Pekan 34

Sabtu, 29 April 2023
18:30 WIB Crystal Palace 4-3 West Ham
21:00 WIB Brentford 2-1 Nottingham Forest
21:00 WIB Brighton 6-0 Wolverhampton
Minggu, 30 April 2023
20:00 WIB Bournemouth 4-1 Leeds United
20:00 WIB Fulham 1-2 Manchester City
20:00 WIB Manchester United 1-0 Aston Villa
20:00 WIB Newcastle 3-1 Southampton
22:30 WIB Liverpool 4-3 Tottenham
Selasa, 2 Mei 2023
02:00 WIB Leicester City 1-1 Everton
Rabu, 3 Mei 2023
02:00 WIB Arsenal vs Chelsea
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Napoli vs Chelsea: Joao Pedro Antar Chelsea ke 16 Besar, Napoli Gugur
Liga Champions 29 Januari 2026, 05:40
-
Hasil Arsenal vs Kairat: Start Kilat, The Gunners Sempurnakan Fase Liga
Liga Champions 29 Januari 2026, 05:15
-
Chelsea Resmi Lepas Raheem Sterling, Akhiri Hubungan Lewat Pernyataan Singkat
Liga Inggris 29 Januari 2026, 02:43
LATEST UPDATE
-
Hasil UCL: Sejarah Bodo/Glimt dan Kekalahan Atletico Madrid di Metropolitano
Liga Champions 29 Januari 2026, 08:31
-
Klasemen Akhir Liga Champions: Arsenal Perkasa dengan Poin Sempurna
Liga Champions 29 Januari 2026, 08:05
-
Momen Gila Mourinho: Benfica Kalahkan Real Madrid Lewat Gol Kiper di Menit 98!
Liga Champions 29 Januari 2026, 07:59
-
Dortmund vs Inter: Apa Rahasia Kemenangan Nerazzurri di Tanah Jerman, Chivu?
Liga Champions 29 Januari 2026, 07:51
-
Man of the Match Arsenal vs Kairat: Viktor Gyokeres
Liga Champions 29 Januari 2026, 07:48
-
Napoli Tersingkir dari Liga Champions, Ini Penjelasan Antonio Conte
Liga Champions 29 Januari 2026, 07:43
-
Man of the Match PSG vs Newcastle: Vitinha
Liga Champions 29 Januari 2026, 07:38
-
Napoli vs Chelsea 2-3: Pembeda itu Bernama Joao Pedro
Liga Champions 29 Januari 2026, 07:37
-
Rating Pemain Chelsea usai Menang Dramatis di Markas Napoli: Joao Pedro Fantastis
Liga Champions 29 Januari 2026, 07:31
-
Man of the Match PSV vs Bayern: Luis Diaz
Liga Champions 29 Januari 2026, 07:29
-
Juventus yang Loyo di Markas Monaco
Liga Champions 29 Januari 2026, 07:28
-
Daftar Tim Lolos 16 Besar Liga Champions: 8 Klub Dipastikan Lolos Langsung
Liga Champions 29 Januari 2026, 07:15
LATEST EDITORIAL
-
7 Bintang Muda yang Mencuri Perhatian di Liga Champions 2025/26
Editorial 28 Januari 2026, 13:57
-
Arsenal di Ambang Sejarah Liga Champions, Mampukah Menyapu Bersih Fase Liga?
Editorial 28 Januari 2026, 13:46
-
5 Pemain yang Pernah Berseragam Borussia Dortmund dan Inter Milan
Editorial 27 Januari 2026, 16:30
-
6 Calon Pengganti Casemiro di Manchester United
Editorial 27 Januari 2026, 10:41
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04



