Liverpool Merusak Kesempurnaan Manchester City di Etihad Stadium
Gia Yuda Pradana | 25 November 2023 22:07
Bola.net - Manchester City akhirnya gagal menang untuk pertama kalinya di Etihad Stadium musim ini. Kesempurnaan itu dirusak oleh Liverpool.
Man City menjamu Liverpool pada pekan ke-13 Premier League 2023/2024, Sabtu (25/11/2023). Laga Man City vs Liverpool ini berkesudahan imbang 1-1.
Man City unggul terlebih dulu lewat gol Erling Haaland di menit 27. Namun, Liverpool mampu menyamakan kedudukan melalui gol Trent Alexander-Arnold pada menit 80.
Sebelum melawan Liverpool, Man City tak pernah gagal memenangi laga-laga kandang mereka di Etihad Stadium musim ini, baik di Premier League maupun di Liga Champions.
Berikutnya: Man City vs RB Leipzig

Laga Man City berikutnya adalah melawan RB Leipzig di Liga Champions (29/11/2023). Man City akan kembali main kandang. Mereka akan menjamu Leipzig di Etihad Stadium.
Apakah Man City bisa langsung kembali ke jalur kemenangan atau justru akan kembali kehilangan poin?
Hasil dan Jadwal Premier League 2023/2024 Pekan 13

Sabtu, 25 November 2023
19:30 WIB Manchester City 1-1 Liverpool
22:00 WIB Newcastle vs Chelsea
22:00 WIB Nottingham Forest vs Brighton
22:00 WIB Sheffield United vs Bournemouth
22:00 WIB Burnley vs West Ham
22:00 WIB Luton Town vs Crystal Palace
Minggu, 26 November 2023
00:30 WIB Brentford vs Arsenal
21:00 WIB Tottenham vs Aston Villa
23:30 WIB Everton vs Manchester United
Selasa, 28 November 2023
03:00 WIB Fulham vs Wolverhampton
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
6 Poin dari City dan Arsenal: Stop Ragukan Michael Carrick!
Liga Inggris 26 Januari 2026, 19:17
-
No Palmer No Problem: Chelsea Masih Punya Duo Brasil!
Liga Inggris 26 Januari 2026, 18:47
-
David Beckham Ejek Anaknya Usai Man United Tumbangkan Arsenal 3-2 di Emirates
Liga Inggris 26 Januari 2026, 18:45
LATEST UPDATE
-
PGMOL Didesak Hukum Arsenal Soal Taktik Bola Mati yang Rugikan Man United
Liga Inggris 26 Januari 2026, 22:45
-
Titik Balik Kekalahan Arsenal dari Man United: Saat Arteta Murka di Awal Petaka
Liga Inggris 26 Januari 2026, 22:44
-
Gemuruh Nyanyian Fans Juventus Sindir Antonio Conte: Lompat Bersama Kami!
Liga Italia 26 Januari 2026, 22:12
-
Begini Cara Luis Enrique Goda Dro Fernandez Tinggalkan Barcelona
Liga Eropa Lain 26 Januari 2026, 20:27
-
6 Poin dari City dan Arsenal: Stop Ragukan Michael Carrick!
Liga Inggris 26 Januari 2026, 19:17
-
No Palmer No Problem: Chelsea Masih Punya Duo Brasil!
Liga Inggris 26 Januari 2026, 18:47
-
David Beckham Ejek Anaknya Usai Man United Tumbangkan Arsenal 3-2 di Emirates
Liga Inggris 26 Januari 2026, 18:45
-
Mikel Arteta Singgung Mental Arsenal Usai Kekalahan dari Man United
Liga Inggris 26 Januari 2026, 18:16
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 29 Januari 2026
Liga Champions 26 Januari 2026, 18:12
-
Gol Spektakuler Lamine Yamal Seperti dari Galaksi Lain!
Liga Spanyol 26 Januari 2026, 17:44
LATEST EDITORIAL
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06



