Liverpool vs Spurs Berakhir Imbang, Neville Sebut Itu Hasil Yang Adil
Dimas Ardi Prasetya | 5 Februari 2018 18:24
Bola.net - - Legenda Manchester united Gary Neville menyebut hasil imbang yang didapat oleh Liverpool lawan Tottenham merupakan hasil yang adil bagi kedua tim tersebut.
Duel antara Liverpool dan Spurs di Anfield berlangsung dengan seru dan dramatis. Pertandingan itu kian lekat dalam ingatan para fans kedua klub karena adanya kontroversi terkait keputusan wasit Jon Moss dan kedua asistennya.
Liverpool sebenarnya sempat unggul dua kali melalui Mohamed Salah. Akan tetapi, dua kali pula Spurs bisa menyamakan kedudukan melalui Victor Wanyama dan penalti Harry Kane.
Gol dari Kane inilah yang menjadi pusat kontroversi. Sebab Virgil Van Dijk yang disebut melakukan pelanggaran tidak terlihat menyentuh kaki Erik Lamela, meski pemain asal Argentina itu terlihat sampai meloncat dan terguling bak baru ditendang dengan keras.
Banyak fans Liverpool yang menyebut hasil itu tak adil. Utamanya karena keputusan wasit yang kontroversial. Akan tetapi, terlepas dari itu semua, Neville menyebut hasil imbang itu adalah hasil yang adil bagi semua pihak.
Anda tidak tahu siapa yang akan bahagia, siapa yang akan sedih, siapa yang akan marah? Anda akan memikirkan keduanya saat merefleksikan pertandingan ini dalam waktu 24 jam akan mengatakan itu mungkin hasil yang adil, cetusnya pada Sky Sports.
Ini semua yang Anda inginkan dalam sebuah pertandingan sepakbola. Cara kedua tim bermain, sama sekali tidak mengecewakan, seru Neville.
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 12:29 -
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:57 -
Ryan Gravenberch Absen Latihan Jelang Laga Liverpool vs Eintracht Frankfurt
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 23:02
LATEST UPDATE
-
Prediksi Celta Vigo vs Nice 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 22:28 -
Erling Haaland Lampaui Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol 12 Laga Beruntun!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:04 -
Prediksi AS Roma vs Viktoria Plzen 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 21:51 -
Hebatnya Kylian Mbappe: Jumlah Golnya Setara dengan Total Gol Juventus Musim Ini
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:46 -
Prediksi KRC Genk vs Real Betis 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 21:27 -
Sejarah Baru: Arsenal Raih 100 Kemenangan di Liga Champions
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:16 -
Arsenal Resmi Jadi 'Raja Bola Mati' di Eropa
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 21:08 -
Real Madrid vs Juventus: Duel Panas Dua Bintang Turki, Arda Guler dan Kenan Yildiz
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:01 -
Prediksi Go Ahead Eagles vs Aston Villa 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 20:59
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04