Liverpool vs Wolverhampton: Jadwal, Jam Kick-off, Siaran Langsung, Live Streaming, Statistik
Gia Yuda Pradana | 19 Mei 2024 10:04
Bola.net - Liverpool akan menjamu Wolverhampton pada pekan 38 (pekan terakhir) Premier League 2023/2024. Pertandingan Liverpool vs Wolverhampton ini akan kick off Minggu, 19 Mei 2024, jam 22:00 WIB, live streaming di Vidio.
Laga kandang ini akan menjadi laga terakhir Liverpool bersama Jurgen Klopp. Liverpool tentu berharap dapat memberikan hadiah perpisahan yang manis dengan mengalahkan Wolverhampton.
Liverpool sudah pasti akan finis di peringkat tiga. Sementara itu, Wolverhampton takkan finis lebih tinggi dari peringkat 10.
Jadwal, Siaran Langsung, dan Live Streaming Liverpool vs Wolverhampton

Kompetisi: Premier League
Pertandingan: Liverpool vs Wolverhampton
Stadion: Anfield
Hari, tanggal: Minggu, 19 Mei 2024
Jam: 22.00 WIB
Siaran langsung: -
Live streaming: Vidio
Link live streaming: Klik di sini
PERHATIAN: Live streaming konten sport di Vidio bisa diakses dengan berlangganan paket Platinum atau Diamond (Platinum + Premier League). Harga paket Platinum mulai Rp39 ribu per bulan, sedangkan paket Diamond mulai Rp59 ribu per bulan. Harga bisa berubah di luar kebijakan redaksi Bola.net.
Statistik Liverpool vs Wolverhampton

- Liverpool menang 10 kali dalam 12 laga terakhir vs Wolverhampton di semua kompetisi (M10 S1 K1).
- Liverpool cuma menang 2 kali dalam 7 laga terakhir di Premier League (M2 S3 K2).
- Liverpool selalu mencetak minimal 2 gol dalam 7 dari 9 laga terakhir di Premier League.
- Liverpool selalu kebobolan minimal 2 gol dalam 4 laga terakhir di Premier League.
- Liverpool selalu gagal clean sheet dalam 10 laga kandang terakhir di Premier League.
- Wolverhampton kalah 6 kali dan cuma menang 1 kali dalam 9 laga terakhir di Premier League (M1 S2 K6).
- Wolverhampton tanpa kemenangan dalam 5 laga tandang terakhir di Premier League (M0 S2 K3).
- Wolverhampton selalu mencetak gol dalam 3 laga tandang terakhir di Premier League: 1-1 vs Burnley, 2-2 vs Forest, kalah 1-5 vs Man City.
Klasemen Premier League
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mohamed Salah di Persimpangan: Apakah Ia Masih Layak di Skuad Inti Liverpool?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:11
-
8 Detik, 4 Sentuhan, 1 Gol: Seni Serangan Balik yang Buat Dunia Terpana
Liga Champions 24 Oktober 2025, 12:08
-
5 Bek di Pusaran Persaingan MU: Dilema Manis untuk Ruben Amorim
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 10:40
LATEST UPDATE
-
Hasil Latihan Moto2 Malaysia 2025: Manuel Gonzalez Tercepat, Asapi Jake Dixon
Otomotif 24 Oktober 2025, 14:34
-
Klub Spanyol ini Ingin Boyong Joshua Zirkzee di Januari 2026?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 13:34
-
MU vs Brighton, Setan Merah Diprediksi Bakal Raih Kemenangan Ketiga Beruntun
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 13:14
-
Eksperimen Baru Allegri di Lini Depan AC Milan: Rafael Leao Jadi Striker!
Liga Italia 24 Oktober 2025, 12:44
-
MU Utus 'Agen Rahasia' untuk Boyong Carlos Baleba ke Old Trafford
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:36
-
Bukan Gelandang, MU Bakal Beli Striker Baru di Januari 2026
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:21
-
Riccardo Calafiori: Bek Unik yang Mengubah Cara Bermain Arsenal di Era Mikel Arteta
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:17
-
Mohamed Salah di Persimpangan: Apakah Ia Masih Layak di Skuad Inti Liverpool?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:11
-
8 Detik, 4 Sentuhan, 1 Gol: Seni Serangan Balik yang Buat Dunia Terpana
Liga Champions 24 Oktober 2025, 12:08
-
Klasemen Perolehan Medali Kejuaraan Dunia Gimnastik 2025
Olahraga Lain-Lain 24 Oktober 2025, 11:17
LATEST EDITORIAL
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56








