Lukaku Lepas, Chelsea Disarankan Beli Morata
Afdholud Dzikry | 10 Juli 2017 15:20
Bola.net - - Mantan pemain Venezuela dan juga pandit ESPN FC, Alejandro Moreno menyarankan agar Chelsea mengalihkan fokus mendatangkan Alvaro Morata setelah gagal merekrut Romelu Lukaku.
Nama terakhir memang sempat sangat santer dikaitkan kembali ke Chelsea musim panas ini dan kebetulan kabarnya namanya diinginkan sendiri oleh pelatih Antonio Conte.
Namun dalam perkembangannya, Chelsea justru kalah bersaing dengan Lukaku disebut telah sepakat gabung Manchester United dan pengumuman resmi akan dirilis dalam waktu dekat.
Dengan begitu, Chelsea yang tengah mencari penyerang baru setelah masa depan Diego Costa tak pasti, disarankan oleh Moreno untuk all out mendatangkan penyerang Real Madrid, Alvaro Morata, meskipun The Blues juga dikaitkan dengan Pierre-Emerick Aubameyang dan Andrea Belotti.
Pilihan dari ketiganya adalah Alvaro Morata, ujarnya kepada ESPN FC.
Bila saya membuat pilihan, karena saya berpikir tentang potensi, saya berpikir tentang masa depan yang akan datang, usia pemain, produktivitas, itu semua yang saya pikirkan. Saya pikir Morata adalah orang yang akan saya pilih, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
LATEST UPDATE
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
-
Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:47
-
Tottenham vs Dortmund: Catatan 23 Laga Kandang Eropa Tanpa Kalah Jadi Modal Spurs
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:36
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








