Manajer Soton: Hazard dan Costa Jadi Pembeda
Rero Rivaldi | 26 April 2017 08:40
Bola.net - - Manajer , Claude Puel, merasa bahwa Eden Hazard dan Diego Costa menjadi faktor pembeda ketika timnya kalah dari pemimpin klasemen dengan skor 2-4 semalam.
Hazard mencetak gol ke-15 atas namanya di liga musim ini usai laga berjalan lima menit, namun eks gelandang Chelsea, Oriol Romeu, menyamakan kedudukan. Namun tuan rumah kembali unggul, usai Gary Cahill mencetak gol menjelang babak pertama berakhir.
Costa kemudian menunjukkan kemampuan terbaik dengan mencetak brace di pertandingan yang dimainkan di Stamford Bridge.
Kami bermain melawan para pemain hebat. Eden Hazard dan Diego Costa bermain amat bagus dan mereka menjadi pembeda, tutur Puel di FFT
Puel sendiri pernah menangani Hazard ketika mereka berdua masih di Lille dan ia memuji kualitas sang winger Belgia.
Dia pemain fantastis. Saya bahagia untuknya. Dia terus menunjukkan kualitas yang sama sejak awal, kemampuan yang sama untuk memberi assist dan melakukan penetrasi, dengan kedewasaan dan kualitas, lanjutnya.
Dia tengah menjalani karir yang fantastis.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Belum Cetak Gol untuk MU, Matheus Cunha Woles Aja: Tunggu Tanggal Mainnya!
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 12:43 -
Tenang Saja, Golnya Akan Datang! Kata Mikel Merino Soal Gyokeres yang Masih Mandul
Liga Champions 21 Oktober 2025, 11:40
LATEST UPDATE
-
Prediksi KRC Genk vs Real Betis 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 21:27 -
Sejarah Baru: Arsenal Raih 100 Kemenangan di Liga Champions
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:16 -
Arsenal Resmi Jadi 'Raja Bola Mati' di Eropa
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 21:08 -
Real Madrid vs Juventus: Duel Panas Dua Bintang Turki, Arda Guler dan Kenan Yildiz
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:01 -
Prediksi Go Ahead Eagles vs Aston Villa 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 20:59 -
Prediksi FCSB vs Bologna 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 20:17 -
Prediksi Freiburg vs FC Utrecht 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 19:35 -
Prediksi Lille vs PAOK 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 19:28 -
Prediksi Persib Bandung vs Selangor FC 23 Oktober 2025
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 18:14 -
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
Liga Champions 22 Oktober 2025, 18:02
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04