Manchester City Mundur, Manchester United Terdepan dalam Transfer Cristiano Ronaldo
Serafin Unus Pasi | 27 Agustus 2021 20:56
Bola.net - Update baru diberikan Fabrizio Romano terkait saga transfer Cristiano Ronaldo. Pakar transfer Eropa itu memastikan bahwa Manchester City mundur dari perburuan pemain Juventus tersebut.
Sejak tiga hari terakhir, gosip transfer Ronaldo sangat ramai dibahas. Ini dikarenakan sang pemain meminta pergi dari Juventus yang kemudian dikonfirmasi oleh Massimiliano Allegri.
Ronaldo diyakini akan kembali ke Inggris di musim panas ini. Pada awalnya ia dilaporkan akan bergabung dengan Manchester City.
Fabrizio Romano mengklaim bahwa transfer itu batal. Manchester City memilih mundur dari perburuan sang pemain.
Simak situasi transfer Ronaldo di bawah ini.
Memilih Mundur
Menurut laporan Romano, Manchester City kini mundur dari perburuan Ronaldo.
Keputusan ini mereka ambil setelah mengetahui Manchester United juga ikut mengejar tanda tangan Ronaldo di musim panas ini.
Romano menyebut bahwa sejak awal City memang belum terlalu dekat mendapatkan Ronaldo dan belum ada kesepakatan apapun antara kedua pihak.
Merapat ke MU
Pada kesempatan yang sama, Romano juga membeberkan bahwa kini Ronaldo kian dekat dengan Manchester United.
Setan Merah dilaporkan sedang intens berkomunikasi dengan Jorge Mendes. Mereka sedang menegosiasikan kontrak untuk Ronaldo.
Menurut bocoran Romano, Ronaldo akan diberikan kontrak dua tahun hingga tahun 2023 mendatang.
Mahar Transfer
Menurut laporan yang beredar, Juventus sudah menunggu tawaran yang masuk dari MU.
Mereka menginginkan sekitar 30 juta Euro untuk mengamankan jasa Ronaldo.
(Fabrizio Romano)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
LATEST UPDATE
-
Al Nassr Tekuk Damac, Ronaldo Cetak Gol ke-960 dan Pangkas Jarak dengan Al Hilal
Asia 22 Januari 2026, 03:33
-
Hasil Qarabag vs Eintracht Frankfurt: Drama Injury Time Singkirkan Wakil Jerman
Liga Champions 22 Januari 2026, 03:21
-
Hasil Galatasaray vs Atletico Madrid: Gol Bunuh Diri Selamatkan Tuan Rumah
Liga Champions 22 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Braga vs Nottm Forest 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Celta Vigo vs LOSC 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs VfB Stuttgart 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Bologna vs Celtic 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi PAOK vs Real Betis 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Fenerbahce vs Aston Villa 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






