Manchester United Punya Keistimewaan Untuk Transfer Memphis Depay
Serafin Unus Pasi | 13 November 2019 18:00
Bola.net - Direktur Olahraga Lyon, Juninho angkat bicara terkait situasi transfer Memphis Depay. Juninho mengakui bahwa Manchester United akan menjadi klub yang diprioritaskan untuk transfer winger Timnas Belanda itu.
Pada tahun 2017 silam, Depay memutuskan pergi dari Old Trafford. Ia meninggalkan Manchester United setelah tidak mendapatkan jam bermain yagn cukup di bawah asuhan Jose Mourinho.
Namun dua tahun terakhir, Depay berkembang pesat di Lyon. Ia bahkan menjadi salah satu pemain tertajam di Ligue 1, sehingga ada banyak klub yang meminati jasa sang winger.
Juninho menegaskan bahwa Manchester United menjadi tim yang akan diprioritaskan jika mereka tertarik merekrut Depay. "Ya, memang benar bahwa Manchester United akan diprioritaskan untuk membeli kembali Memphis," beber Juninho kepada OLTV .
Baca pengakuan lengkap legenda Lyon itu di bawah ini.
Belum Ada Tawaran
Juninho juga membeberkan bahwa semua gosip transfer mengenai Depay hanyalah isu belaka.
Ia menegaskan bawha Lyon hingga saat ini belum menerima tawaran apapun untuk pemain 25 tahun tersebut.
"Klausul-klausul seperti itu memang ada di sepakbola. Namun hingga saat ini kami belum menerima tawaran apapun untuk Memphis."
Coba Perpanjang Kontrak
Juninho juga menyadari bahwa kontrak Depay akan habis di tahun 2021. Untuk itu Juninho mengonfirmasi bahwa pihaknya akan segera memperpanjang kontrak sang pemain.
"Ketika kontrak seorang pemain tersisa satu tahun saja, proses negosiasi untuk perpanjangan kontrak menjadi lebih sulit."
"Untuk saat ini belum ada sesuatu yang mengkhawatirkan mengenai Memphis. Kami akan mulai menegosiasi kontrak barunya di akhir tahun nanti." ia menandaskan.
Pemain Tajam
Musim ini, Depay menjadi mesin gol andalan Lyon.
Ia tercatat mengemas 11 gol dari 14 pertandingan untuk Les Gones.
(OLTV)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man United Memburu Korban Ketiga
Liga Inggris 31 Januari 2026, 23:26
-
Liverpool Mencari Kemenangan Liga Pertama di Tahun 2026
Liga Inggris 31 Januari 2026, 23:17
-
Tempat Menonton Chelsea vs West Ham, Tayang di Mana?
Liga Inggris 31 Januari 2026, 22:30
-
Link Live Streaming Chelsea vs West Ham di Premier League
Liga Inggris 31 Januari 2026, 21:30
LATEST UPDATE
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 1 Februari 2026
Voli 1 Februari 2026, 04:00
-
Hasil Napoli vs Fiorentina: Kemenangan yang Sangat Dibutuhkan
Liga Italia 1 Februari 2026, 03:35
-
Rating Pemain dari Aksi Comeback Dramatis Chelsea
Liga Inggris 1 Februari 2026, 03:15
-
Man of the Match Chelsea vs West Ham: Joao Pedro
Liga Inggris 1 Februari 2026, 03:06
-
Hasil Chelsea vs West Ham: Dari 0-2, The Blues Berbalik Menang Dramatis 3-2!
Liga Inggris 1 Februari 2026, 02:56
-
Man of the Match Leeds vs Arsenal: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 1 Februari 2026, 01:27
-
Tempat Menonton Elche vs Barcelona, Tayang di Mana?
Liga Inggris 1 Februari 2026, 01:01
-
Tempat Menonton Liverpool vs Newcastle, Tayang di Mana?
Liga Inggris 1 Februari 2026, 01:00
-
Link Live Streaming Elche vs Barcelona di La Liga
Liga Spanyol 1 Februari 2026, 00:02
-
Link Live Streaming Liverpool vs Newcastle di Premier League
Liga Inggris 1 Februari 2026, 00:01
-
Hasil Leeds vs Arsenal: Gabriel Jesus Nyekor, Meriam London Meledak di Elland Road
Liga Inggris 31 Januari 2026, 23:57
-
Menguji Kemampuan Bertahan Tottenham dan Efektivitas Serangan Man City
Liga Inggris 31 Januari 2026, 23:36
-
Man United Memburu Korban Ketiga
Liga Inggris 31 Januari 2026, 23:26
-
Hasil Pisa vs Sassuolo: Jay Idzes Stop Gol Pisa di Garis Gawang
Liga Italia 31 Januari 2026, 23:23
LATEST EDITORIAL
-
7 Klub yang Paling Berpeluang Merekrut Raheem Sterling Usai Berpisah dengan Chelsea
Editorial 30 Januari 2026, 13:06
-
7 Bintang Muda yang Mencuri Perhatian di Liga Champions 2025/26
Editorial 28 Januari 2026, 13:57
-
Arsenal di Ambang Sejarah Liga Champions, Mampukah Menyapu Bersih Fase Liga?
Editorial 28 Januari 2026, 13:46
-
5 Pemain yang Pernah Berseragam Borussia Dortmund dan Inter Milan
Editorial 27 Januari 2026, 16:30


