Marco Reus Favorit Gantikan Sanchez di Arsenal
Rero Rivaldi | 7 Desember 2016 14:29
Bola.net - - disebut sudah mulai mencari pemain baru yang bisa menggantikan Alexis Sanchez, dan Marco Reus amat direkomendasikan oleh para pemandu bakat Gunners.
Sanchez memainkan peran penting dalam sukses klub sejauh ini, sejak ia dimainkan sebagai striker. Pemain berusia 27 tahun sudah membuat 11 gol di Premier League dan empat assist dan Arsenal tengah coba untuk memperpanjang kontraknya.
Namun menurut Daily Mail, bintang Borussia Dortmund, Reus, bisa menjadi target yang akan diincar oleh klub, sesuai dengan rekomendasi para scout di Arsenal, jika memang Sanchez tidak ingin memperpanjang kontraknya.
The Gunners sudah lama mengagumi pemain Jerman, dan meski yang bersangkutan memiliki riwayat rentan cedera, hal tersebut tidak membuat tim gentar.
Pemain berusia 27 tahun dianggap cocok menggantikan Sanchez, meski Reus sendiri lebih bagus jika bermain di sayap kiri, alih-alih sebagai striker.
Sanchez dikabarkan meminta gaji 200.000 pounds per pekan untuk memperpanjang kontraknya, yang akan habis 18 bulan lagi. Sebelumnya, beredar kabar yang mengatakan bahwa mantan pemain Barcelona tengah ditawari gaji 400.000 pounds per pekan oleh sebuah klub Tiongkok.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manchester United Incar Niko Kovac, Bagaimana Nasib Michael Carrick?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:43
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:52
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
LATEST UPDATE
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
-
Rahasia Carrick Bisa Bawa MU Kalahkan Manchester City: Ubah Pola Latihan Setan Merah
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:30
-
Madrid vs Monaco: Arbeloa Pasang Target 8 Besar UCL dan Misi Damai dengan Suporter
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:22
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Real Madrid vs Monaco, Mbappe: Terima Kasih Mantan, Tapi Madrid Wajib Menang!
Liga Champions 20 Januari 2026, 09:50
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26







