Memalukan & Agak Dongo! Walau Menang Lawan Newport Tapi Man United Tetap Dikritik Netizen
Dimas Ardi Prasetya | 29 Januari 2024 10:35
Bola.net - Meski meraih kemenangan atas Newport County, Manchester United malah mendapat kritikan dan nyinyiran dari netizen, termasuk dari fans Setan Merah sendiri.
Man United bertamu ke markas Newport di Rodney Parede, Minggu (28/01/2024) untuk menjalani laga putaran keempat FA Cup 2023/2024. Setan Merah membuka laga dengan apik.
Mereka bisa unggul dua gol lebih dahulu. Tapi Newport kemudian bisa menyamakan skor menjadi 2-2.
Untungnya setelah itu, MU bisa mencetak dua gol tambahan. Newport pun bisa ditaklukkan dengan sko 4-2.
Man United memang menang. Akan tetapi mereka malah panen kritikan dan nyinyiran dari netizen, termasuk fans mereka sendiri. Simak saja komentar-komentar mereka di bawah ini.
Mayan lah
"Bukan kemenangan yang buruk. Tapi, Kami membutuhkan pemain sayap baru di musim panas dan 8 pemain baru, Frankie De Jong - tipe pemain yang lebih sentral untuk perkembangan dan kreativitas yang lebih sentral."
"Diallo dan Piastri tidak mendapatkan menit bermain hari ini sungguh mengejutkan."
Menemukan Performa Terbaik
"Dua laga terakhir Rasmus Hojlund: Gol lawan Spurs dan gol lawan Newport. Menemukan performa terbaiknya."
Apa yang Terjadi pada Rasa Malu?
"Merayakan kemenangan lawan Newport."
Tanya Kenapa?
"MENGAPA KITA SANGAT BURUK?"
Bikin Malu
"Itu tadi memalukan."
Amad Mana sih?
"Kenapa Amad nggak dimasukin?"
Apa Iya?
"FA Cup milik kita."
Edan
"Kebobolan dua gol lawan Newport itu edan."
Yang Ditunggu Akhirnya Datang Juga
"Gol-gol Hojlund dan Mainoo itulah yang kuinginkan."
Menemukan Level Aslinya
"Tim yang dikalahkan Manchester United saat ini berada di urutan ke-16 di liga dua. Mereka menemukan level mereka."
Sindiran Fan Chelsea
"Game menarik antara 2 tim di level yang sama."
Nggak Meyakinkan
"Bukan performa yang meyakinkan… Newport berhasil memanfaatkannya… lanjut ke performa berikutnya…"
Acak-acakan
"Kemenangan yang acak-acakan, fans United berharap tim liga 4-5-6 lainnya di babak berikutnya agar bisa tetap bertahan di kompetisi."
Memalukan
"Berjuang untuk meraih kemenangan di tim seperti itu sungguh memalukan. Manchester United adalah aib untuk saat ini. Bagi saya ini adalah kinerja yang buruk dalam buku saya."
(Twitter/X)
Baca Juga:
- MU Dua Kali Dibobol Tim Divisi Empat, Ten Hag Gak Khawatir Tuh
- Shearer: Jangan Sia-Siakan Bakatmu, Rashford!
- Supaya Musim Gak Buruk-Buruk Amat, MU Harus Coba Juara Piala FA
- Dibobol Tim Divisi Empat, Erik Ten Hag Gak Segan Kritik Skuad MU
- Akhirnya Debut Bersama MU, Erik ten Hag Hepi dengan Performa Altay Bayindir
- Pengakuan Bruno, Pemain MU Jadi Egois Demi Cetak Gol Sendiri?
- Daftar Lengkap Tim Lolos Putaran Kelima FA Cup 2023/2024
- MU Gak Bisa Kill The Game, Menang tapi Harus Kebobolan
- Gol Pertama dan Assist Pertama Antony, Ternyata Harus Lawan Tim Divisi 4
- Man of the Match Newport County vs Manchester United: Bruno Fernandes
- Hasil Newport County vs Manchester United: Skor 2-4
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Sociedad vs Barcelona: Barca Keok, Fermin Lopez Tertawakan Keputusan Wasit
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 19:11
-
Bernabeu Memanas, Vinicius Jr Kirim Kode Kuat Siap Pergi dari Real Madrid
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 18:53
-
Rayakan Ultah Ducati Ke-100, Ini 6 Potret Livery Retro Ducati Lenovo Team di MotoGP 2026
Otomotif 19 Januari 2026, 18:45
-
Prediksi Real Madrid vs Monaco Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 18:26
-
Apa yang Salah dengan Eberechi Eze di Arsenal?
Liga Inggris 19 Januari 2026, 17:29
LATEST UPDATE
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
-
Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:54
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Indonesia Masters 2026
Bulu Tangkis 19 Januari 2026, 20:30
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:22
-
Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:10
-
Vinicius Jr ke Chelsea? Mantan Pemain The Blues Anggap Itu Sekadar Khayalan
Liga Inggris 19 Januari 2026, 19:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26







