Mendy Tepis Spekulasi Kepindahannya ke Manchester
Dimas Ardi Prasetya | 29 Mei 2017 04:01
Bola.net - - Bek AS Monaco Benjamin Mendy menepis kabar bahwa dirinya merapat ke salah satu dari Manchester City atau Manchester United dengan memposting video bahwa dirinya sedang berada di Paris.
Mendy adalah salah satu pilar penting Monaco. Ia bisa membantu timnya melaju hingga semifinal Liga Champions. Tidak cuma itu, ia juga sukses membantu tim asuhan Leonardo Jardim tersebut juara Ligue 1.
Moncernya performa pemain berusia 22 tahun itu disebut menarik minat City dan United. Keduanya sama-sama mencari bek baru di sektor bek kiri.
Namun City dikabarkan jadi yang terdepan dalam perburuannya. Apalagi mereka juga baru saja sukses memboyong Bernardo Silva. Mendy kemudian disebut-sebut sudah terbang ke Manchester untuk menuntaskan transfer tersebut.
Akan tetapi, rumor itu langsung dibalas sendiri oleh pemani asal Prancis tersebut. Ia meyanggah rumor itu dengan memposting video bahwa ia sejatinya masih berada di Prancis.
Dalam video tersebut, Mendy tampak terlihat sedang mengendarai sebuah motor. Ia berkendara dengan dibonceng rekannya di Champs-Elysees di Paris.
Mendy baru gabung Monaco pada musim panas 2016 lalu. Musim ini ia tampil 39 kali di semua ajang, dan menyumbangkan satu gol dan 11 assist.
Gosip Transfer Lainnya:
- Varane Dambakan Mbappe di Real Madrid
- Man City Layangkan Tawaran 113 Juta Pounds untuk Mbappe
- Diego Costa: Saya Hanya Pindah ke Atletico!
- Dalam 48 Jam, Masa Depan Wenger Akan Ditentukan
- Mourinho Utus Pogba Untuk Muluskan Transfer Pemain Ini
- Perisic Segera Berseragam MU?
- Cari Alternatif, James Pertimbangkan Bayern Munchen?
- Bonucci Masuk Radar Real Madrid
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
LATEST UPDATE
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







