MU Batalkan Rencana Jual Ashley Young
Asad Arifin | 27 Januari 2017 17:31
Bola.net - - Manchester United dikabarkan telah mengubah rencana mereka terkait dengan masa depan winger, Ashley Young. Setan Merah telah mengurungkan niatnya untuk menjual pemain berusia 31 tahun ini.
Young sebelumnya memang masuk dalam daftar jual MU. Pelatih Jose Mourinho sudah tidak lagi membutuhkan jasanya. Musim ini, Young baru dimainkan pada empat pertandingan saja di Premier League.
Dikutip dari Mirror, Mourinho mulai membuat perhitungan ulang terkait komposisi tim setelah ia menjual Memphis Depay. Pelatih asal Portugal ini ragu menjual Young meski masih punya banyak pemain di posisi winger.
Pasalnya, MU masih akan bermain di banyak kompetisi. Young bisa jadi pemain alternatif jika MU dilanda badai cedera.
Young sebelumnya sempat menjadi incaran banyak klub saat masih dalam daftar jual MU. Klub dari Liga Super Tiongkok siap membayarnya dengan mahal. Dari tanah Inggris, ada Swansea, West Brom dan Everton siap menampung Young.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bologna vs Celtic 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi PAOK vs Real Betis 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Fenerbahce vs Aston Villa 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









