Neville: Terlalu Cepat Coret MU Dari Bursa Juara
Editor Bolanet | 24 Oktober 2016 10:34
Tim asuhan Jose Mourinho tumbang empat gol tanpa balas di Stamford Bridge dan hasil ini membuat klub duduk di peringkat tujuh, terpisah enam poin dari puncak klasemen. Dan hal inilah yang membuat Neville percaya eks timnya masih bisa banyak bicara di liga domestik.
United tidak ada di level yang diharapkan Mourinho dan mungkin ini akan butuh banyak waktu. Namun mereka sudah melewati jadwal sulit dan mereka kini dinanti jadwal yang sepertinya lebih mudah dimenangkan. Anda memenangkan liga dengan mengalahkan tim di luar bursa juara, tutur Neville di BBC.
Mereka harus tampil kejam, imbang saja tidak cukup. United kini hanya tertinggal enam angka dan kita sudah bisa lihat banyak hal bisa berubah dengan cepat di Premier League.
Setelah start yang hebat, pemuncak klasemen Manchester City sudah melewati tiga laga tanpa kemenangan dan sepertinya mereka sudah kehilangan rasa percaya diri. [initial]
(bbc/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST UPDATE
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
-
Rapor Pemain Inter: Gol Roket Sucic Tak Cukup, Arsenal Pulang Tersenyum
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:06
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








