Nolito: Premier League Liga yang Sulit
Rero Rivaldi | 10 November 2016 13:00
Bola.net - - mengatakan bahwa hingga kini ia masih terus berusaha untuk menyesuaikan diri dengan sepakbola Inggris, namun amat menikmati pengalaman yang ia dapatkan dengan bermain di Premier League.
Striker Spanyol baru bergabung dengan Manchester City di musim panas lalu, ketika ia memutuskan untuk meninggalkan Celta Vigo. Di Etihad, Nolito dipertemukan lagi dengan manajer lamanya di Barcelona, Josep Guardiola.
Namun demikian, kehadiran Pep ternyata tidak lantas membuat pria berusia 30 tahun itu dengan mudah bisa menyesuaikan diri dengan permainan keras bertempo tinggi ala Inggris.
Ini adalah liga yang sulit, salah satu yang terbaik bersama dengan La Liga. Semuanya amat kuat dan rival manapun bisa mengalahkan anda. Tidak berbeda dengan La Liga, karena wasit membiarkan anda lebih banyak bermain, dan tidak banyak pelanggaran diberikan, tutur Nolito menurut Cadena SER.
Saya menyukai fakta bahwa stadion di sini selalu penuh, itu fantastis.
Nolito lantas menambahkan: Sulit untuk mendapatkan tempat di tim utama karena ada banyak persaingan. Saya sendiri merasa senang bisa bergabung dengan timnas. Ada banyak pemain hebat di sini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 16:18
-
Liverpool Siapkan Tawaran 1,5 Triliun untuk Bek Tottenham sebagai Pengganti Van Dijk
Liga Inggris 19 Januari 2026, 15:52
LATEST UPDATE
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26






