Ozil: Saya Cinta Mourinho
Editor Bolanet | 30 Oktober 2013 22:10
kekalahan Arsenal itu semakin memperburuk rekor Arsene Wenger ketika bertemu Mourinho. Dalam sembilan pertemuan, Wenger tidak pernah menang sekali pun dari Mou.
Namun Ozil berbeda. Ia seakan ingin menegaskan kembali bahwa hubungan baiknya dengan Mou masih terjaga meski kini menjadi rival. Cara yang ditunjukkan Ozil adalah dengan memberikan jersey setelah laga Capital One Cup itu berakhir.
Saya memberikan jersey kepada Mourinho karena dia adalah pelatih terbaik dunia. Saya cinta Mou sebagai figur seorang ayah, jelas Ozil seperti dikutip Squawka.
Ozil memang berkembang pesat di bawah asuhan Mourinho ketika keduanya masih membela Real Madrid. Secara kebetulan, keduanya juga pergi dari Madrid pada bursa transfer lalu. (sqk/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sejarah Baru: Arsenal Raih 100 Kemenangan di Liga Champions
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:16 -
Arsenal Resmi Jadi 'Raja Bola Mati' di Eropa
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:08 -
Real Madrid vs Juventus: Duel Panas Dua Bintang Turki, Arda Guler dan Kenan Yildiz
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:01
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Chelsea vs Ajax Amsterdam: Estevao Willian
Liga Champions 23 Oktober 2025, 04:25 -
Man of the Match Real Madrid vs Juventus: Jude Bellingham
Liga Champions 23 Oktober 2025, 04:19 -
Link Live Streaming Chelsea vs Ajax Amsterdam - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:06 -
Link Live Streaming Real Madrid vs Juventus - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:05 -
Link Live Streaming Atalanta vs Slavia Praha - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:03
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04