Pasif di Bursa Transfer, Asisten Pelatih Liverpool: Ini Bukan PlayStation!
Richard Andreas | 7 Agustus 2019 12:30
Bola.net - Sepak bola tidak semudah bermain video gim, itulah salah satu alasan Liverpool tidak bisa terus-menerus membeli pemain mahal. Pada bursa transfer musim panas ini, The Reds cenderung pasif.
Jika melihat kondisi skuad yang sekarang, tidak ada perbedaan signifikan dengan skuad musim lalu. Jurgen Klopp belum membeli pemain yang bisa membuat perbedaan.
Kondisi ini tentu mengkhawatirkan. The Reds bisa saja sulit bersaing dengan Manchester City. Gelar juara Premier League mungkin terlepas lagi.
Biar begitu, Liverpool tak punya pilihan lain. Bujet transfer mereka terbatas, tidak sebesar Man City, Real Madrid, atau Barcelona. Baca selengkapnya di bawah ini ya, Bolaneters!
Bukan PlayStation!
Pertama-tama, Krawietz menegaskan bagaimana kondisi Liverpool sebenarnya. Mereka tidak bisa terus menghabiskan banyak uang di setiap bursa transfer, dana belanja Liverpool pun terbatas.
"Ini bukan gim PlayStation. Kami tidak bisa mendesain pemain kami sendiri atau membelinya dengan mata uang virtual," ujar Krawietz dikutip dari Tribalfootball.
"Pada akhirnya semua ditentukan oleh bujet dan opsi yang tersedia, siapa yang ada di bursa transfer dan berapa harganya?"
Mengembangkan Skuad
Sebagai asisten, Krawietz tentu paham betul bagaimana cara kerja Jurgen Klopp di bursa transfer.
Dia yakin Klopp hanya akan membeli pemain yang bisa mengembangkan skuad. Jika tidak, Liverpool akan tetap pasif hingga tenggat transfer nanti.
"Lalu anda masih harus membandingkan mereka dengan pemain-pemain yang sudah ada dalam skuad," imbuh Krawietz.
"Jika 40 juta pounds tidak bisa membeli perkembangan penting, jika kami tidak bisa melihat pemain itu meningkatkan performa kami, Jurgen [Klopp] tidak akan pernah melakukannya," tutupnya.
Baca Juga:
- Maguire Disebut Harus Bekerja Keras untuk Mencapai Level Van Dijk
- Mau Tidak Mau, Harry Maguire Akan Terus Dibandingkan dengan Virgil van Dijk
- Liverpool Didoakan Juara Premier League Musim Ini
- Liverpool Resmi Pinjamkan Harry Wilson ke Bournemouth
- Masih 17 Tahun, Wonderkid Liverpool Ini Sudah Buat Klopp Terkesan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST UPDATE
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
-
Panduan Membeli Tiket KLBB Festival 2026, Jangan Sampai Nyesel Nggak Nonton Raisa!
Lain Lain 21 Januari 2026, 11:58
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Lawan Arsenal, Inter Kebobolan Tiga Gol Terlalu Mudah
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:36
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:45
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






