Raiola Sebut Harga Martial Kemahalan
Editor Bolanet | 1 Januari 2016 06:08
Winger serba bisa asal Prancis itu dibeli oleh United dari AS Monaco pada deadline day bursa transfer musim panas 2015 lalu. Transfer tersebut bernilai 36 juta Pounds dan nominalnya masih bisa melonjak lebih tinggi lagi jika melihat klausul-klausul bonus yang ada dalam paket pembeliannya itu.
Martial memang sempat tampil menjanjikan bagi Setan Merah, terutama di awal-awal kedatangannya di Old Trafford. Namun ia merasa bahwa harga pemain 20 tahun tersebut kemahalan.
Juventus melewati musim panas lalu dengan sukses mempertahankan Paul Pogba, buka agen berusia 48 tahun ini pada Tuttosport.
Manchester United merupakan klub yang menghamburkan uang paling banyak dengan jumlah 80 juta Euro untuk Anthony Martial. Jadi Monaco berhasil membuat kesepakatan yang hebat di sana, pujinya. [initial]
Baca Juga:
- 'Warna Kulit Balotelli Buatnya Diperlakukan Tak Adil'
- Raiola Yakini Morata Akan Kembali ke Madrid
- Raiola: Harga Donnarumma 170 Juta Euro
- Raiola: Barca Bukan yang Terdepan Dapatkan Pogba
- Raiola: Ibrahimovic Ingin Akhiri Karier di Napoli
- Ligue 1 Tanpa Ibrahimovic is Nothing
- Agen Sebut Balotelli Bisa ke Real Madrid
- Agen Kembali Pastikan Pogba Tak Hengkang di Januari
- Raiola: Donnarumma Adalah Sebuah Karya Seni
- Minati van der Wiel, Inter Tidak Sendiri
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Senne Lammens, Kiper Baru yang Kini Tak Tergantikan di Manchester United
Liga Inggris 22 Oktober 2025, 22:31 -
Erling Haaland Lampaui Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol 12 Laga Beruntun!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:04 -
Arsenal Resmi Jadi 'Raja Bola Mati' di Eropa
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:08 -
Tradisi Apik Monaco, Tren Positif Tottenham
Liga Champions 22 Oktober 2025, 17:21
LATEST UPDATE
-
AC Milan Makin Perkasa, Tapi Allegri Siapkan Bala Bantuan Baru di Januari 2026
Liga Italia 23 Oktober 2025, 19:22 -
Juventus dan Luka yang Tak Kunjung Sembuh
Liga Champions 23 Oktober 2025, 18:46 -
Marc Marquez: Saya Absen Sampai Akhir Musim, Tapi Jangan Lupa Saya Juara Dunianya!
Otomotif 23 Oktober 2025, 18:41 -
Liga Champions 23 Oktober 2025, 18:29
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs Persija Jakarta 24 Oktober 2025
Bola Indonesia 23 Oktober 2025, 18:25 -
Prediksi BRI Super League: PSBS Biak vs Persebaya Surabaya 24 Oktober 2025
Bola Indonesia 23 Oktober 2025, 18:17 -
Ducati Resmi Umumkan Marc Marquez Absen Sampai Akhir Musim MotoGP 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 18:06 -
Fikayo Tomori Yakin Luka Modric Bisa Bawa AC Milan Juara Seperti Ibrahimovic
Liga Italia 23 Oktober 2025, 18:06 -
Liputan6.com Connect Sentuh Universitas Pakuan: Saatnya Mahasiswa Eksis di Dunia Digital
News 23 Oktober 2025, 17:28 -
Diincar Banyak Klub, Ini Pernyataan Dusan Vlahovic
Liga Champions 23 Oktober 2025, 17:22
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04