Redknapp Setuju Inggris Dilatih Sam Allardyce
Editor Bolanet | 22 Juli 2016 14:44
Allardyce diklaim akan resmi ditunjuk FA sebagai pengganti Roy Hodgson pekan ini, usai musim lalu sang bos sukses membawa Sunderland selamat dari jurang degradasi.
Ini adalah kesempatan yang hebat dan saya kira Sam akan melakukannya dengan baik. Ia sudah bertahun-tahun bekerja di level top. Ia punya antusiasme yang luar biasa. Ia setia pada pandangannya dan ia akan melakukannya dengan caranya sendiri, tutur Redknapp pada BBC.
Saya kira ia akan bisa mengeluarkan kemampuan terbaik pemainnya. Ia akan mengatakan pada semua orang bagaimana caranya. Ia akan sempurna.
Ya, ia akan membuat bola banyak masuk ke kotak penalti, ia akan membuat tim melepas banyak tembakan. Saya menonton Euro, saya tidak pernah begitu bosan dalam hidup saya ketika menonton sepakbola. Semua orang ingin memulai permainan dari belakang dan anda harus melewati satu tim untuk bisa menyerang.
Sam akan menuntut permainan yang lebih cepat dan saya kira ia akan lebih bermain dengan gaya Inggris dan semoga itu bisa membawa tim menuju sukses. [initial]
Baca Juga:
(bbc/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
LATEST UPDATE
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
-
Rapor Pemain Inter: Gol Roket Sucic Tak Cukup, Arsenal Pulang Tersenyum
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:06
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






